Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas Malaysia dan Timnas Vietnam Kompak Rilis Seragam Tempur untuk Piala AFF 2022

By Ibnu Shiddiq NF - Selasa, 22 November 2022 | 17:30 WIB
Ahmad Khuzaimi Piee (kiri) bersama dua pemain lainnya berpose dalam peluncuran jersey terbaru Timnas Malaysia.
NST.COM.MY
Ahmad Khuzaimi Piee (kiri) bersama dua pemain lainnya berpose dalam peluncuran jersey terbaru Timnas Malaysia.

"Narasi yang ingin disampaikan yaitu semua fokus pada jersey kandang kali ini bukan pada pola atau desainnya, tetapi pada sifat eksklusif dari logo FAM untuk membawa pesan bahwa mereka (pemain) bermain untuk lambang di dada."

Hamidin berharap kehadiran jersey baru ini dapat lebih mendongkrak semangat timnas Malaysia di berbagai ajang turnamen.

"Semoga dengan jersey baru ini memberikan semangat baru bagi para pemain Harimau Malaya ketika tampil di pentas Piala AFF Cup 2022 Desember ini, kemudian di Piala Asia 2023 di Qatar dan juga pertandingan internasional lainnya," harapnya.

Pada saat yang sama, timnas Vietnam juga meluncurkan jerey teranyar mereka setelah hampir dua tahun tidak ada perubahan.

Dalam pembuatannya jersey untuk Piala AFF 2022, timnas Vietnam bekerjasama dengan apparel Grand Sport.

Jersey kali ini terinspirasi dari desain 2018 yang menandai perkembangan sepak bola negara Vietnam.

Penampakan jersey terbaru Timnas Vietnam.
VFF
Penampakan jersey terbaru Timnas Vietnam.

Jersey tersebut dibuat dengan bahan berkualitas terbaik agar mendorong pergerakan pemain lebih nyaman.

Bendera Vietnam dicetak dengan teknologi 3D, kerah melengkung yang modis menjadi sorotan yang tidak dimiliki produk lain saat ini.

Berat rata-rata jersey adalah 15 persen lebih ringan dan 30 persen lebih memudahkan pernapasan dari desain sebelumnya.

Pernapasan dan mobilitasnya akan membantu pemain memberikan perfoma terbaik saat bertanding.

Menurut recananya, jersey terbaru timnas Vietnam akan diperkenalkan langsung ke publik pada 25 November mendatang.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : fam.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X