Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Arab Saudi Bukan Orang Sembarangan, Monsieur Prancis Eks Petugas Kebersihan Peraih Dua Gelar Piala Afrika

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 22 November 2022 | 23:00 WIB
Pelatih timnas Arab Saudi, Herve Renard, memberi instruksi pada laga melawan timnas Argentina pada laga pertama Grup C Piala Dunia 2022.
TWITTER.COM/ISHAQCHEBLI
Pelatih timnas Arab Saudi, Herve Renard, memberi instruksi pada laga melawan timnas Argentina pada laga pertama Grup C Piala Dunia 2022.

Arab Saudi mampu menyamakan kedudukan pada menit ke-48 melalui Saleh Al-Shehri.

Mereka bahkan berhasil comeback melalui sepakan voli apik dari penyerang andalan Salem Al-Dawsari pada menit ke-53.

Argentina yang terus berupaya mencari gol tambahan untuk mengakhiri laga dengan seri gagal mencapai tujuan mereka.

Total 15 tembakan dilepaskan pasukan Lionel Scaloni sepanjang laga dan hanya menghasilkan enam on target.

Sementara itu, Arab Saudi hanya mampu membuat tiga tembakan dengan dua tendangan tepat sasaran.

Meski injury time hingga menyentuh delapan menit, Argentina gagal menyamakan kedudukan dan harus mengakui kekalahan 1-2 dari Arab Saudi.

Baca Juga: PIALA DUNIA - Digebrak Arab Saudi, Messi Kelihatan Kebingungan

Kemenangan di laga perdana Grup C Piala Dunia 2022 yang diraih Arab Saudi jelas tidak disangka-sangka.

Pasalnya, Argentina datang dengan rekor 36 laga tak terkalahkan di semua ajang kompetitif.

Terlepas dari kemenangan epic itu, Arab Saudi patut berterima kasih dengan pelatih kepala mereka, Herve Renard.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sportbible.com, Transfermarkt.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X