Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil Babak I Piala Dunia 2022 - 2 Gol dari 2 Tembakan, Salisu dan Kudus Bikin Ghana Tinggalkan Korea Selatan

By Beri Bagja - Senin, 28 November 2022 | 20:51 WIB
Mohammed Salisu merayakan golnya dalam duel timnas Korea Selatan vs Ghana di Piala Dunia 2022 di Education CIty (28/11/2022).
JUNG YEON-JE/AFP
Mohammed Salisu merayakan golnya dalam duel timnas Korea Selatan vs Ghana di Piala Dunia 2022 di Education CIty (28/11/2022).

Prosesnya berawal dari eksekusi tendangan bebas Jordan Ayew di sisi kanan pertahanan timnas Korea Selatan.

Ayew melepaskan bola ke kotak penalti dan menciptakan kemelut di muka gawang.

Bola sempat memantul kena tangan Andre Ayew, lalu disambar Mohammed Salisu dengan tembakan ke gawang.

Wasit sempat mengecek keabsahannya lewat VAR, tetapi handball terhadap Ayew tidak memengaruhi legalitas gol tersebut.

Tak lama berselang, timnas Ghana mendapatkan gol kedua melalui tembakan keduanya di pertandingan.

Jordan Ayew kembali berandil besar dengan mengirim assist brilian untuk diteruskan Mohammed Kudus.

Dengan kepalanya, Kudus menyarangkan bola masuk ke jala timnas Korea Selatan.
Babak pertama ditutup dengan keunggulan timnas Ghana 2-0.

Statistik ketika turun minum menunjukkan timnas Korea Selatan dominan dengan 59 persen penguasaan bola.

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022 - Portugal Vs Uruguay, Syarat Simpel Cristiano Ronaldo dkk Menuju 16 Besar

Namun, Son Heung-min dkk gagal mengonversi 6 tembakan menjadi peluang akurat, apalagi gol.


Editor : Beri Bagja
Sumber : FIFA.com, SofaScore.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Bologna
38
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X