Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Prediksi Line-up Maroko Vs Portugal - Cristiano Ronaldo Cadangan Lagi, Singa Atlas Kekuatan Penuh

By Ivan Rahardianto - Sabtu, 10 Desember 2022 | 15:00 WIB
Kapten sekaligus megabintang timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, dalam sebuah laga Piala Dunia 2022.
TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO
Kapten sekaligus megabintang timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, dalam sebuah laga Piala Dunia 2022.

BOLASPORT.COM - Cristiano Ronaldo diprediksi bakal jadi cadangan lagi saat timnas Portugal bersua timnas Maroko pada perempat final piala Dunia 2022.

Duel timnas Portugal versus timnas Maroko akan dihelat di Al Thumama Stadium, Sabtu (10/12/2022) pukul 22.00 WIB.

Menjelang bergulirnya laga, kedua tim dilaporkan telah menyiapkan tim terbaiknya.

Untuk timnas Portugal, pelatih Fernando Santos dikabarkan bakal menurunkan pemain-pemain yang sama saat Os Navegadores membantai Swiss 6-1 dalam babak 16 besar.

Di posisi kiper, Santos bakal menurunkan Diogo Costa.

Maju ke posisi bek, nama Diogo Dalot, Pepe, Ruben Dias, dan Raphael Guerreiro bakal menjadi 4 palang pintu utama.

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022 - Lionel Messi Aktifkan Mode GOAT dalam Laga Argentina versus Belanda

Di posisi gelandang, nama Bernardo Silva, William Carvalho, dan Otavio akan menjadi trio yang mengisi lini tengah timnas Portugal.

Adapun di posisi penyerang, Santos sepertinya akan kembali mencadangkan Cristiano Ronaldo dan memainkan Goncalo Ramos.

Ramos akan ditemani oleh Bruno Fernandes dan Joao Felix.

Sementara itu, Singa Atlas diprediksi bakal menggunakan 11 pemain yang sama seperti saat menyingkirkan timnas Spanyol pada babak 16 besar.

Yassine Bounou akan menjadi kiper utama timnas Maroko.

Sedangkan Achraf Hakimi, Nayef Aguerd, Romain Saiss, dan Noussair Mazraoui akan menjadi 4 bek utama timnas Maroko.

Maju ke lini tengah, ada nama Azzedine Ounahi, Sofyan Amrabat, dan Selim Amallah.

Terakhir, Hakim Ziyech, Youssef En-Nesyri, dan Sofiane Boufal akan menjadi tiga penyerang Maroko.

Di sisi lain, untuk timnas Portugal, andai lolos ke semifinal, mereka akan melaju ke babak tersebut untuk kali pertama setelah kali terakhir melakukannya pada Piala Dunia 1966.

Sedangkan untuk timnas Maroko, mereka bisa menjadi tim Afrika pertama yang lolos ke semifinal Piala Dunia.

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022 - Neymar Isyaratkan Pensiun Usai Timnas Brasil Ditendang Timnas Kroasia dari Qatar

Berikut prediksi susunan pemain timnas Maroko vs timnas Portugal, dikutip BolaSport.com dari The Hard Tackle:

Maroko (4-3-3): 1-Yassine Bounou; 2-Achraf Hakimi, 5-Nayef Aguerd, 6-Romain Saiss, 3-Noussair Mazraoui; 8-Azzedine Ounahi, 4-Sofyan Amrabat, 15-Selim Amallah; 7-Hakim Ziyech, 19-Youssef En-Nesyri, 17-Sofiane Boufal

Pelatih: Walid Regragui

Portugal (4-3-1-2): 22-Diogo Costa; 2-Diogo Dalot, 3-Pepe, 4-Ruben Dias, 5-Raphhael Guerreiro; 5-Otavio, 14-William Carvalho, 10-Bernardo Silva; 8-Bruno Fernandes; 26-Goncalo Ramos, 11-Joao Felix

Pelatih: Fernando Santos


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Thehardtackle.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X