Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BWF World Tour Finals 2022 - Diganyang Ahsan/Hendra, Ganda Malaysia Full Senyum Karena Bikin Kemajuan

By Wawan Saputra - Minggu, 11 Desember 2022 | 12:30 WIB
Pasangan ganda putra Malaysia, Ong Yew Sin/Teo Ee Yi pada pertandingan ketiga penyisihan grup BWF World Tour Finals 2022, Jumat (9/12/20220
YVES LACROIX/BADMINTON FOTO
Pasangan ganda putra Malaysia, Ong Yew Sin/Teo Ee Yi pada pertandingan ketiga penyisihan grup BWF World Tour Finals 2022, Jumat (9/12/20220

BOLASPORT.COM - Ganda putra Malaysia, Ong Yew Sin/Teo Ee Yi harus menelan kekalahan dari Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan pada semifinal BWF World Tour Finals 2022.

Ong Yew Sin/Teo Ee Yi menjadi pusat perhatian dengan mampu menembus babak semifinal BWF World Tour Finals 2022.

Perjuangan Ong/Teo untuk melaju hingga fase empat besar ganda putra BWF World Tour Finals 2022 cukup mengesankan.

Mereka tergabung di grup A sempat membungkam pasangan Indonesia Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto yang tampil apik sepanjang tahun ini.

Kemenangan Ong/Teo tersebut membuat Fajar/Rian harus puas melaju ke semifinal sebagai runner-up grup A.

Pada undian babak semifinal, Ong/Teo kembali harus bertemu dengan wakil Indonesia lainnya yaitu Ahsan/Hendra.

Ong/Teo datang ke semifinal dengan kepercayaan diri tinggi, setelah berhasil mengalahkan Fajar/Rian yang notabene secara performa lebih baik dibandingkan dengan Ahsan/Hendra.

Namun, The Daddies tampil luar bisa dengan mengalahkan Ong/Teo untuk menggenggam tiket final BWF World Tour Finals 2022.

Baca Juga: BWF World Tour Finals 2022 - Gawat, Ahsan/Hendra Terancam Bisa Mati Angin Lagi?


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : New Strait Times

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X