Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PIALA DUNIA 2022 - Rekor Diambil Lionel Messi, Legenda Argentina Tak Merasa Tersakiti

By Sri Mulyati - Sabtu, 17 Desember 2022 | 20:15 WIB
Selebrasi Lionel Messi setelah mencetak gol ke gawang timnas Kroasia pada laga semifinal Piala Dunia 2022.
TWITTER.COM/YESWECRANN
Selebrasi Lionel Messi setelah mencetak gol ke gawang timnas Kroasia pada laga semifinal Piala Dunia 2022.

Batistuta sendiri memilih bersikap santai saat ia mengetahui rekornya berhasil dilewati oleh Messi.

"Saya tidak tersakiti saat Messi memecahkan rekor karena saya menikmati hal tersebut," kata Batitusta seperti dilansir BolaSport.com dari Clarin.

"Messi pantas mendapatkannya karena jika ada pemain yang harus berada di puncak, ialah orangnya," ujar Batistuta menambahkan.

Menurut Batistuta, keberhasilan Messi justru membuatnya bahagia menyaksikan prestasi seorang pesepak bola.

Setelah memecahkan rekor gol, Messi masih bisa melampaui pencapaian Batistuta yang lain.

Meski pernah memegang rekor gol terbanyak, Batistuta tidak pernah membawa Argentina menjuarai Piala Dunia.

Pencapaian terbaiknya hanya membawa La Albiceleste ke babak perempat final Piala Dunia 1994.

Baca Juga: FINAL PIALA DUNIA 2022 - Prancis Tunjuk Satu Pemain untuk Kunci Messi

Sementara Messi pernah mengantarkan Argentina ke final Piala Dunia 2014 meski akhirnya kalah dari timnas Jerman.

Akan tetapi, Messi masih diberi satu kesempatan terakhir untuk menebus kegagalannya tersebut.

Mengingat usia Messi yang saat ini sudah 35 tahun, ia tidak menyusun rencana untuk mengikuti Piala Dunia 2026.

Piala Dunia 2022 akan menjadi edisi terakhir yang diikuti oleh pemain berjuluk La Pulga tersebut.

Untuk menutup karier yang sempurna di Piala Dunia, Messi pun menargetkan gelar juara pada terakhir kalinya.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Clarin.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X