Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Beda Bumi dan Langit dengan Lionel Messi, Cristiano Ronaldo Sudah Gagal Total

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 20 Desember 2022 | 14:15 WIB
Reaksi Cristiano Ronaldo dalam duel timnas Maroko vs Portugal pada perempat final Piala Dunia 2022 di Al Thumama (10/12/2022). Ronaldo gagal menyusul Lionel Messi yang lolos ke semifinal bersama timnas Argentina.
PATRICIA DE MELO MOREIRA/AFP
Reaksi Cristiano Ronaldo dalam duel timnas Maroko vs Portugal pada perempat final Piala Dunia 2022 di Al Thumama (10/12/2022). Ronaldo gagal menyusul Lionel Messi yang lolos ke semifinal bersama timnas Argentina.

Pelatih Portugal, Fernando Santos, pun mencadangkan Ronaldo pada babak 16 besar dan perempat final alih-alih mengutusnya sebagai starter. 

Penampilan Cristiano Ronaldo membuahkan kritik dari bek legendaris Jerman, Lothar Matthaeus. 

“Dengan serangkaian pamer egonya, Cristiano Ronaldo sudah merusak Portugal dan dirinya sendiri,” kata Matthaeus dalam tulisannya di Bild. 

“Tidak ada keraguan dia pemain bagus dan pencetak gol andal. Hanya saja, dia sudah merusak warisannya sendiri. Sulit membayangkan dia akan mendapat tempat lagi di tim.” 

“Saya sedikit kasihan kepada Cristiano Ronaldo,” ucap Matthaeus. 

Kapten Jerman saat juara Piala Dunia 1990 itu pun mengatakan perbedaan Cristiano Ronaldo dengan rivalnya, Lionel Messi, semakin seperti bumi dan langit. 

Baca Juga: Bos Klub Ligue 1 Ajak Cristiano Ronaldo Merapat dan Susul Lionel Messi Ketimbang Jadi Pengangguran

Ketika Cristiano Ronaldo terpuruk bersama Portugal, Lionel Messi sukses membawa Argentina juara Piala Dunia 2022

Argentina menang 4-2 atas Prancis lewat adu penalti pada final di Stadion Lusail, Doha, Qatar, Minggu (18/12/2022) pukul 22.00 WIB. 

Sebelumnya, kedua tim bermain imbang 3-3 selama 90 menit dan 30 menit babak perpanjangan waktu. 


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Goal International

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X