Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Rawan Digeprek, Conor McGregor Jangan Sok Jago Pindah ke Kelas Menengah UFC

By Muhamad Husein - Kamis, 22 Desember 2022 | 13:00 WIB
Petarung kelas ringan UFC, Conor McGregor, saat melakoni proses timbang badan UFC 264.
TWITTER.COM/UFCEUROPE
Petarung kelas ringan UFC, Conor McGregor, saat melakoni proses timbang badan UFC 264.

BOLASPORT.COM - Petarung seni bela diri campuran (mixed martial arts/MMA), Conor McGregor, disarankan untuk mempertimbangkan ulang soal laga comeback di kelas menengah UFC.

Conor McGregor sudah mengisyaratkan ingin kembali ke UFC dengan berlaga di kelas menengah.

Kembalinya Conor McGregor diprediksi akan berlangsung pada awal tahun depan dengan calon lawan yang belum ditentukan.

Conor McGregor tercatat sudah setahun lamanya menepi dari oktagon karena cedera patah tulang kaki.

Cedera itu didapatkan saat petarung berjuluk The Notorious itu melakoni duel trilogi melawan Dustin Poirier.

Baca Juga: Kaleidoskop 2022 (II) - MotoGP Indonesia Usai 25 Tahun dan Gelar All England Fikri/Bagas

Kini pemulihan yang berjalan lancar membuatnya optimistis bisa beraksi lagi di oktagon dengan mengincar laga akbar di kelas menengah.

Kendati begitu, keinginan McGregor ditentang oleh Chael Sonnen yang melihat petarung asal Irlandia itu tetap berada di kelasnya.

Salah satunya adalah karena peta kekuatan di kelas menengah belum pernah dicicipi oleh McGregor.

Hanya kelas ringan dan kelas welter saja yang dipernah dijajal oleh McGregor beberapa tahun belakangan.

Namun jika tetap memaksa untuk naik divisi, kelas welter menjadi opsi yang paling rasional menurut Sonnen.

"Conor tidak bisa hanya mencapai 185 (kelas menengah," yakin Sonnen dikutip BolaSport.com dari MMAmania.com.

"Kami ingin melihat Anda memenangkan pertarungan di kelas Anda saat ini. Kami saja tidak yakin Anda bisa mengalahkan orang-orang ini (kelas ringan)."

"Jika Anda ingin masuk di 170 (kelas welter), itu cukup menarik. Lawan Masvidal, semuanya tidak berjalan mulus dalam kariernya, mari satukan kalian bersama di oktagon."

"Ada tingkat pembuktian yang Anda butuhkan, tetapi jika Anda memiliki kesombongan untuk percaya bahwa Anda dapat naik hingga 185 pound, orang-orang akan datang hanya karena Anda akan memiliki tubuh yang besar saja."

"Entah bagaimana apakah itu akan berjalan menarik," tutup Sonnen.

Baca Juga: Minta Islam Makhachev Pensiun Saat Tak Lagi Juara, Khabib Nurmagomedov Disentil Eks Petarung UFC


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : MMAmania.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X