Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Erling Haaland adalah Perpaduan Cristiano Ronaldo dan Zlatan Ibrahimovic

By Khasan Rochmad - Jumat, 23 Desember 2022 | 12:15 WIB
Penyerang Manchester City, Erling Haaland.
ADRIAN DENNIS / AFP
Penyerang Manchester City, Erling Haaland.

Evra bahkan menyebut bahwa Haaland adalah perpaduan yang mematikan dari Cristiano Ronaldo dan Zlatan Ibrahimovic.

"Saya sangat menghormati dia [Erling Haaland], saya suka mentalitasnya," ujar Evra, dikutip BolaSport.com dari Sportskeeda.

"Dia rendah hati, dia ingin mencapai banyak hal, dia tidak banyak bicara, dia seorang pembunuh."

"Saya tidak akan pernah membandingkannya dengan pemain lain, tetapi dia memiliki perpaduan antara Zlatan Ibrahimovic dan Ronaldo. Dia punya segalanya," kata Evra.

Pemain Manchester City, Erling Haaland, melakukan sebuah aksi dalam laga Piala Liga Inggris 2022-2023 melawan Liverpool, Jumat (23/12/2022). dini hari WIB.
OLI SCARFF/AFP
Pemain Manchester City, Erling Haaland, melakukan sebuah aksi dalam laga Piala Liga Inggris 2022-2023 melawan Liverpool, Jumat (23/12/2022). dini hari WIB.

Dengan kehadiran Haaland di Man City, banyak yang beranggapan bahwa cepat atau lambar trofi Liga Champions akan bisa direngkuh oleh The Citizens.

Pasukan Pep Guardiola hampir saja memenangkannya saat mentas di final Liga Champions musim 2020-2021.

Sayangnya, sebiji gol dari Chelsea yang dicetak oleh Kai Havertz membuyarkan mimpi mendapatkan trofi yang diidam-idamkan Man City tersebut.

Evra menganggap dengan kehadiran Haaland, maka peluang Man City untuk menjadi kampiun Liga Champions terbuka lebar.

Baca Juga: Lionel Messi Juara Piala Dunia 2022, Cristiano Ronaldo: Lebih Susah Raih Trofi bersama Portugal daripada Argentina

"Ketika Anda melihat City kalah di final Liga Champions melawan Chelsea, Guardiola memilih untuk tidak memainkan striker," imbuh Evra.

"Hal itu selalu menjadi masalah. Bahkan ketika Aguero ada di sana, dia mengalami cedera. Saya pikir dia memberi tekanan ekstra pada Pep Guardiola," tutur Evra mengakhiri.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sportskeeda.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X