Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Malaysia Open 2023 - Respons Rexy Mainaky Usai Andalannya Ramai-ramai Ambyar pada Babak Awal

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 13 Januari 2023 | 18:45 WIB
Pelatih bulutangkis ganda putra Malaysia, Rexy Mainaky, saat ditemui awak media di Istora Senayan, Jakarta, 17 Juni 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih bulutangkis ganda putra Malaysia, Rexy Mainaky, saat ditemui awak media di Istora Senayan, Jakarta, 17 Juni 2022.

Chia/Soh sendiri mengakui kesalahannya dan bertanggung jawab atas kekalahan tersebut, dan mereka harus siap menghadapi tantangan kuat dari pasangan-pasangan papan atas di turnamen berikutnya.

Mereka mengaku tak bisa keluar dari tekanan dengan bermain di depan penggemarnya.

Mereka ditumbangkan ganda putra China, Liu Yu Chen/Ou Xuan Yi, dua gim langsung lewat skor 10-21, 21-23.

"Pada game pertama, kami terlalu banyak melakukan unforced error yang membuat lawan kami unggul besar," Aaron Chia dikutip BolaSport.com dari New Straits Times.

"Dan sekali lagi di game kedua kami kehilangan keunggulan besar kami karena kesalahan-kesalahan ini."

"Yu Chen, seperti yang kita ketahui, adalah pemain yang sangat solid. Bahkan dengan mantan rekannya, Li Jun Hui, kami tidak pernah mengalahkan mereka."

"Tentu saja, ada sedikit tekanan bermain di kandang di depan pendukung tuan rumah kami, tetapi kami tidak dapat menggunakan itu sebagai alasan. Kami harus bertanggung jawab.

"Kami akan menghadapi pasangan-pasangan top ini di sebagian besar turnamen," ujarnya.

Baca Juga: Hasil Malaysia Open 2023 - Pemenang Medali Olimpiade Jadi Korban, Apriyani/Fadia Kalahkan Unggulan Lagi


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : Bernama.com, NST.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X