Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas Renang Indonesia Hadapi Singapura pada Southeast Asia Swimming Dual Meet Series

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 28 Januari 2023 | 15:15 WIB
Suasana pertandingan Indonesia vs Singapura dalam Southeast Asian Swimming Dual Meet Series yang di Stadion Akuatik, Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (28/1/2023).
PRSI
Suasana pertandingan Indonesia vs Singapura dalam Southeast Asian Swimming Dual Meet Series yang di Stadion Akuatik, Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (28/1/2023).

Farrel Armandio Tangkas mencatat waktu 54,13 detik saat mengalahkan Zachary Ian Than dari Singapura dalam lomba 100 meter gaya punggung putra.

Di nomor 100 meter gaya punggung putri Ni Putu Pande Lisa membukukan waktu 1 menit 3,97 detik mengalahkan Carol Rachmadi (1:5,08 detik).

Sedangkan di nomor 200 meter gaya dada putri Adelia mencatat waktu 2:31,50 detik untuk mengalahkan perenang Singapura Melanie Chong (2:41,35 detik).

Sementara dari kubu Singapura ada langganan emas SEA Games, Quah Ting Wen, yang memenangi nomor 100 meter gaya bebas dan 100 meter gaya kupu-kupu.

Ajang ini tak hanya dipandang sebagai sebuah kompetisi belaka.

"Dual meet ini bagian dari uji coba Timnas renang Indonesia menuju SEA Games 2023," ujar Manajer Timnas Renang Indonesia, Wisnu Wardhana, dalam rilis resmi.

"Kami juga ingin melihat bagaimana kemajuan Tim renang Singapura yang merajai Asia Tenggara," imbuhnya.

Pelatih Singapura, Gary Tan, mengaku pihaknya senang bisa berbagi ilmu untuk kemajuan renang di Asia Tenggara.

"Sebagian besar dari kami adalah perenang yang dipersiapkan menuju SEA Games 2023," terangnya.

Baca Juga: PB PRSI Kirim 38 Atlet Renang Indonesia Berlaga pada SEA Age Group Swimming Championship 2022


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : PRSI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X