Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Barcelona Vs Man United - Lawan Sedang Garang, Ten Hag Pilih Singgung Legenda

By Sri Mulyati - Kamis, 16 Februari 2023 | 17:00 WIB
Pelatih Manchester United, Erik ten Hag, lebih memilih menyinggung legenda Barcelona saat membicarakan kondisi lawan yang garang.
TWITTER.COM/MANUTD
Pelatih Manchester United, Erik ten Hag, lebih memilih menyinggung legenda Barcelona saat membicarakan kondisi lawan yang garang.

Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez, mampu mengubah timnya menjadi menakutkan.

Xavi langsung bangkit setelah menghadapi puasa gelar pada musim lalu dengan dibuktikan meraih gelar Piala Super Spanyol.

Untuk mengalahkan Barcelona, sebuah tim harus mengaplikasikan taktik yang ekstra.

Ten Hag menyadari hal ini meski menyebut Xavi Hernandez bukanlah faktor tunggal.

Menurut pelatih asal Belanda tersebut, Barcelona memang sudah memiliki ciri khas soal permainan.

Hal tersebut dilatarbelakangi oleh legenda Barcelona yang juga berasal dari Belanda, Johan Cruyff.

Untuk itu, Ten Hag pun memilih memuji kontribusi Cruyff yang masih abadi hingga saat ini.

Baca Juga: Gara-gara Ini Kevin De Bruyne Nyaris Berkelahi dengan Mikel Arteta

"Jelas sekali jika permainan Barcelona terinspirasi dari Johan Cruyff," kata Ten Hag seperti dilansir BolaSport.com dari Sport.

"Saya menyukai nilai klub ini karena mampu menghasilkan pemain dan tim yang hebat," ujar pria berusia 53 tahun tersebut.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sport.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X