Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dikritik karena Alami Penurunan Peforma, Erling Haaland Akui Tak Peduli

By Khasan Rochmad - Jumat, 17 Februari 2023 | 17:15 WIB
Striker Manchester City, Erling Haaland, tidak memedulikan kritikan yang ditujukan kepadanya.
LINDSEY PARNABY/AFP
Striker Manchester City, Erling Haaland, tidak memedulikan kritikan yang ditujukan kepadanya.

"Itulah hidup saya. Saya tidak bisa menahannya," kata Haaland, dikutip BolaSport.com dari Manchester Evening News.

"Yang terpenting adalah memenangkan pertandingan dan melakukan apa yang dikatakan manajer serta tampil baik."

"Akan selalu ada kritik. Saya tidak peduli. Saya tidak bisa memutuskan apa yang orang katakan."

"Saya hanya bisa fokus pada diri sendiri dan tim saya serta menikmati hidup dengan orang-orang di sekitar saya dan keluarga serta teman-teman saya."

Selebrasi Erling Haaland usai membawa Manchester City meraih kemenangan kontra Arsenal pada laga Liga Inggris 2022-2023.
TWITTER.COM/ERLINGHAALAND
Selebrasi Erling Haaland usai membawa Manchester City meraih kemenangan kontra Arsenal pada laga Liga Inggris 2022-2023.

"Semua orang adalah juara saat ini dan memiliki pengalaman. Kami masih merupakan tim yang sangat bagus."

"Tim ini telah memenangkan Premier League selama lima musim terakhir. Kami tidak bisa melupakan itu."

"Saya tahu betapa bagusnya tim ini. Kami harus bermain bersama dan menuntut satu sama lain."

"Kami harus mulai meraih kemenangan beruntun dan berjuang untuk satu sama lain di setiap pertandingan karena semuanya sulit. Kami harus mulai meraih lebih banyak kemenangan."

Baca Juga: Demi Chelsea, Graham Potter Diminta Kerasukan Tabiat Buruk Mourinho


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Manchestereveningnews.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X