Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Selain Pembalap MotoGP, Kini Aleix Espargaro Punya Pekerjaan Sampingan

By Wawan Saputra - Selasa, 21 Februari 2023 | 09:15 WIB
Pembalap tim Aprilia Racing, Aleix Espargaro mulai meniti karir sebagai seorang Youtuber
YOUTUBE.COM/ALEIX ESPARGARO
Pembalap tim Aprilia Racing, Aleix Espargaro mulai meniti karir sebagai seorang Youtuber

Video tersebut berjudul Aleix Espargaro VLOG #1 Sepang Test 2023, di mana Espargaro membagikan berbagai kegiatan yang dilakukan selama tiga hari di Malaysia.

Dia memperlihatkan aktivitasnya mulai dari bertemu sponsor sampai mengobrol dengan para mekanik.

Espargaro sendiri mengatakan bahwa dia akan mencoba belajar untuk membuat video yang menarik.

Dia juga menjanjikan akan konsisten untuk mengupload video, agar para penggemar bisa melihat kehidupan seorang pembalap.

"Saya bukan YouTuber, tetapi saya akan mencoba belajar dengan cepat!," ucap Espargaro.

Pembalap yang tahun lalu menempati ranking empat di akhir klasemen itu, mengatakan dalam konten selanjutnya dia akan membahas banyak hal terkait kehidupan pembalap.

Terutama berbagai aktivitas yang dilakukan oleh pembalap di luar lintasan, pasalnya hal tersebut jarang tersorot kamera.

"Jadi kukira setelah beberapa hari berpikir dengan menonton YouTube saat latihan atau di hotel."

"Kami bisa memulai channel YouTube berisi beberapa video atau vlog," ucap Espargaro.

Baca Juga: Dani Pedrosa Jagokan Trio Ducati pada MotoGP 2023, Marc Marquez Dilupakan?


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Youtube, Crash.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X