Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Coach Teco Keluhkan Jadwal Bali United Usai Hanya Diberi Istirahat 3 Hari Sebelum Hadapi Dewa United

By Matius Nico Henrikus - Selasa, 21 Februari 2023 | 18:20 WIB
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra alias Teco, sedang mengamati para pemainnya  dalam laga pekan ketiga Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 18 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Bali United, Stefano Cugurra alias Teco, sedang mengamati para pemainnya dalam laga pekan ketiga Liga 1 2021 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 18 September 2021.

"Kami harus kerja keras lagi buat bisa menang di partai tandang."

"Liga 1 musim ini juga kita sudah menang beberapa kali di luar."

Baca Juga: Dewa United Waspadai Daya Dobrak Bali United

"Mudah-mudahan lawan Dewa United FC bisa menang lagi," harapnya.

Jelang laga tersebut, coach Teco sebenarnya mengeluhkan jadwal Bali United.

Pasalnya laga menghadapi Persebaya terjadi pada Sabtu (18/2) artinya skuad Serdadu Tridatu hanya memiliki tiga hari waktu istirahat.

Dewa United berada di situasi lebih menguntungkan usai memiliki waktu istirahat lebih panjang, yakni empat hari.

"Situasi sama terjadi kembali, dimana Bali United hanya punya waktu 3 hari buat persiapan," keluh eks pelatih Persija Jakarta itu.

"Kami lebih fokus buat recovery dari pemain agar tidak cedera."

"Sementara tim lawan biasa memiliki waktu 4 hari buat persiapan."


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Baliutd.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X