Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

All England Open 2023 - Bukan Gelar, Indra Widjaja Ingin Gregoria Jaga Konsistensi

By Muhamad Husein - Selasa, 7 Maret 2023 | 18:40 WIB
Pemain tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung saat pertandingan Indonesia melawan Thailand pada Kejuaraan Beregu Campuran Asia 2023 di Dubai Exhibition Centre, Uni Emirat Arab, Kamis (16/2/2023)
DOK. PP PBSI
Pemain tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung saat pertandingan Indonesia melawan Thailand pada Kejuaraan Beregu Campuran Asia 2023 di Dubai Exhibition Centre, Uni Emirat Arab, Kamis (16/2/2023)

"Saya mau lebih ke dia konsisten terhadap permainan terbaiknya dulu."

Indonesia belum punya tunggal putri juara All England lagi sejak Susi Susanty merebut titel keduanya pada edisi 1994.

Gregoria sendiri masih menanti gelar pertamanya di BWF World Tour.

Tahun lalu, mantan juara dunia junior ini hampir mencapainya pada Australian Open di mana dia mampu melaju hingga final.

Sayangnya, Gregoria harus mengakui keunggulan pemain unggulan An Se-young (Korea Selatan) pada perebutan gelar.

Meski demikian, penampilan yang stabil dari babak awal hingga akhir ini yang dicari Indra Widjaja dari Gregoria.

"Itu yang mau saya kejar, bukan hanya semata-mata hasil saja," harap Indra.

Gregoria akan memulai kiprahnya di All England Open 2023 dengan melawan wakil Denmark, Line Hojmark Kjaersfeldt.

Melihat rekor pertemuan, Gregoria selalu mengalahkan Kjaersfeldt dalam dua pertemuan di turnamen resmi BWF.

Kemenangan terakhir didapatkan Gregoria pada Japan Open 2019.

Baca Juga: Juara Bertahan Matsuyama/Shida Akui Masih Alami Cedera Jelang All England Open 2023


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X