Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bhayangkara FC Catatkan 6 Kemenangan Beruntun, Pemain Saling Menguatkan Saat Laga

By Abdul Rohman - Minggu, 12 Maret 2023 | 14:30 WIB
Suasana pertandingan Bhayangkara FC vs Bali United pada lanjutan pekan ke-30 Liga 1 2022-2023 di Stadion Wibawa Mukti, Bekasi, Sabtu (11/3/2023)
Suasana pertandingan Bhayangkara FC vs Bali United pada lanjutan pekan ke-30 Liga 1 2022-2023 di Stadion Wibawa Mukti, Bekasi, Sabtu (11/3/2023)

BOLASPORT.COM - Bhayangkara FC tengah berada di jalur yang sangat positif dengan catatan enam kemenangan beruntun.

Terbaru, Bhayangkara FC sukses membungkam Bali United dengan skor 3-1 dalam pekan ke-30 Liga 1 2022/2023 di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Bekasi, Sabtu (11/3/2023).

Gol Bhayangkara FC diciptakan oleh Sani Rizki (menit ke-9), Dendy Sulistyawan (62'), dan Alex Martins (90').

Baca Juga: Graham Potter Sebut Satu Nama yang Jadi Simbol Kebangkitan Chelsea

Sementara gol balasan Bali United dicetak Privat Mbarga (45+1').

Berdasarkan keterangan dari pelatih Agus Sugeng Riyanto, Bhayangkara FC yang lagi ganas ini tidak terlepas dari kemampuan pemain mengontrol konsentrasi.

"Kalau melihat pertandingan, saya selalu percaya dengan pemain," ucap Agus Sugeng Riyanto seusai laga kontra Bali United.

Baca Juga: Pamer Assist Pintar ke Mbappe, Messi Cetak Rekor Baru

"Pemain yang saya memiliki saling menguatkan, ketika ada api yang menyala, sedikit emosi, satu sama lain saling menguatkan."

"Itu menjadi kunci, kenapa bisa meraih hasil maksimal ini (enam kemenangan beruntun)," sambung Agus Sugeng Riyanto.

Dia menambahkan, bukan perkara mudah untuk bisa menaklukkan Bali United.

Baca Juga: Tanpa Asnawi Mangkualam, Jeonnam Dragons Raih Kemenangan Perdana

Menurut Agus, Bali United mempunyai kedalaman tim yang merata.

"Bali United tim kuat," tutur Agus.

"Mempunyai kedalaman skuad yang baik," kata Agus.

Baca Juga: Tes MotoGP Portimao - Bagnaia Siap Saat Quartararo dan Marquez Masih Kedodoran

Kini Bhayangkara FC untuk sementara menempati peringkat ketujuh klasemen dengan koleksi 44 poin.

Selanjutnya, Bhayangkara FC akan menantang PSM Makassar di Stadion BJ Habibie, Pare-Pare, Sulawesi Selatan, Jumat (17/3/2023).

PSM Makassar sendiri merupakan pemuncak klasemen kompetisi.

Baca Juga: Joko Susilo Rahasiakan Target Arema FC di Liga 1 2022-2023

Tim besutan Bernardo Tavares tersebut saat ini mengoleksi 65 poin.

Sementara itu, Aji Joko berharap Bhayangkara FC dapat melanjutkan tren positif ini saat bersua PSM Makassar.

"Untuk ke depan tetap fokus," kata Aji Joko.

"Dan rendah hati menatap laga selanjutnya," tutupnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X