Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

All England Open 2023 - Adaptasi Berjalan Lancar, Leo/Daniel dan Gregoria Siap Tampil Maksimal

By Wawan Saputra - Selasa, 14 Maret 2023 | 09:00 WIB
Ganda Putra Indonesia, Leo Rolly Carnando (Kiri), Daniel Marthin (Kanan)
TOMMY NICOLAS/BOLASPORTCOM
Ganda Putra Indonesia, Leo Rolly Carnando (Kiri), Daniel Marthin (Kanan)

"Kami mencoba bermain maksimal dulu di sini. Optimis pasti mau juara," ucap Leo dikutip BolaSport.com dari rilis resmi PBSI.

"Semoga diberi kelancaran dan kami minta doa dan dukungan seluruh masyarakat Indonesia."

Terkait dengan strategi menghadapi Chia/Soh, juara Thailand Masters 2023 itu sudah mempersiapkannya sejak latihan di Indonesia.

"Tadi tidak ada kendala di coba lapangan. Hanya mungkin antisipasi perubahan arah angin saja," ucap Daniel.

"Kalau hari ini belum ada angin tapi tidak tahu bagaimana besok saat pertandingan dimulai."

"Lawan Aaron/Soh kami sudah persiapkan sejak latihan di Indonesia, sudah sama-sama tahu juga pola permainannya jadi nanti tinggal penerapan di lapangannya."

Tidak berbeda dengan Leo/Daniel, andalan tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung pun mengaku persiapannya sudah bagus jelang laga pertama.

Gregoria akan menantang wakil Denmark Line Højmark Kjaersfeldt.

Kesiapan tunggal putri ranking 14 itu didukung dengan rekor mentereng kala bertemu dengan Kjaersfeldt.

Baca Juga: All England Open 2023 - Fokus dan Kesiapan Sudah Matang, Tim Indonesia Dipastikan Siap Tanding


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : PBSI.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X