Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persib Rayakan Ulang Tahun ke-90 dengan Sederhana Bersama Anak Panti Asuhan

By Ibnu Shiddiq NF - Selasa, 14 Maret 2023 | 16:55 WIB
Skuad Persib Bandung di Liga 1 2022/2023.
Skuad Persib Bandung di Liga 1 2022/2023.

BOLASPORT.COM - Persib Bandung merayakan hari ulang tahun yang ke-90 dengan sederhana di Graha Persib, Jalan Sulanjana No. 17, pada Selasa, 14 Maret 2023.

Tim berjuluk Maung Bandung menggelar acara syukuran, berbagi dan doa bersama anak-anak penghuni Panti Asuhan Bani Salam Kota Bandung.

Persib mengajak sebanyak 40 anak panti asuhan dalam momen bertambahnya usia tersebut.

Baca Juga: Timnas U-20 Indonesia Jalani Latihan di Jakarta Dulu Sebelum ke Korea Selatan

Rangkaian perayaan bertajuk #MoreThan90 diawali dengan doa bersama dan pemotongan tumpeng, sebagai bentuk rasa syukur.

Acara dilanjutkan dengan makan bersama anak panti asuhan beserta tamu undangan.

Persib juga memberikan sanjungan donasi kepada Panti Asuhan Bani Salam.

Komisaris PT PBB, Kuswara S. Taryono berharap, di hari jadinya yang ke-90, Persib bisa terus menunjukkan eksistensinya.

Baik dalam bentuk prestasi maupun manfaat buat masyarakat Kota Bandung dan Jawa Barat.

"Semoga di usia 90 ini, Persib ke depannya semakin baik dan mencapai prestasi terbaik. Terima kasih untuk semua pihak doa dan dukungan Bobotoh juga tak lupa mitra yang selalu mendukung Persib," ucapnya


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Persib.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X