Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Man City Vs RB Leipzig - Saatnya Erling Haaland Buat Malu Kylian Mbappe dan Ukir 1 Rekor

By Ivan Rahardianto - Selasa, 14 Maret 2023 | 19:30 WIB
Erling Haaland memiliki kesempatan untuk memecahkan rekor milik Kylian Mbappe saat Manchester City bersua RB leipzig di babak 16 besar Liga Champions 2022-2023.
PAUL ELLIS / AFP
Erling Haaland memiliki kesempatan untuk memecahkan rekor milik Kylian Mbappe saat Manchester City bersua RB leipzig di babak 16 besar Liga Champions 2022-2023.

Baca Juga: Soal Keran Gol Erling Haaland yang Mulai Seret, Kevin De Bruyne Bilang Begini

Penyerang asal Prancis itu berhasil mengukir rekor tersebut pada 8 Desember 2021 ketika usianya menginjak 22 tahun dan 352 hari.

Sementara itu, Haaland sampai sejauh ini telah mengemas 28 gol di ajang Liga Champions.

Dengan jumlah gol itu, dia punya kesempatan emas untuk memecahkan rekor milik Mbappe.

Apalagi, saat ini Erling Haaland bisa memecahkan rekor Mbappe lantaran dirinya berusia 22 tahun dan 213 hari.

Dengan umur tersebut dan tambahan 2 gol ke gawang RB Leipzig di Etihad Stadium akan membuat Haaland melangkahi torehan milik penyerang PSG tersebut.

Peluang Haaland untuk membuat malu Mbappe amat terbuka lebar.

Hal itu tak bisa dilepaskan dari catatan apik bomber kelahiran  kota Leeds  tersebut ke gawang RB Leipzig.

Haaland terhitung telah bertemu Die Roten Bullen sebanyak 5 kali di lintas kompetisi.

Dalam 5 pertemuan tersebut, Haaland telah mengemas 6 gol ke gawang tim kota Leipzig.

Baca Juga: Erling Haaland Ingatkan Arsenal Perburuan Trofi Liga Inggris Belum Usai


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : UEFA.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X