Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelik! Persija Angkat Suara Terkait 12 Pemain Dipanggil ke Timnas Indonesia

By Wila Wildayanti - Jumat, 17 Maret 2023 | 15:10 WIB
Wakil Presiden Persija, Ganesha Putera, nampak sumringah saat ditemui di Hotel Monopoli, Kemangm Jakarta Selatan, 29 April 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Wakil Presiden Persija, Ganesha Putera, nampak sumringah saat ditemui di Hotel Monopoli, Kemangm Jakarta Selatan, 29 April 2022.

Tetapi keluhan ini tak hanya datang dari Persija, sebab semua klub pasti dibuat pusing apabila kompetisi tetap berjalan.

Sedangkan pemain-pemain terbaiknya tidak bisa membela tim dan justru fokus ke timnas Indonesia.

Dengan adanya hal ini tentu saja Persija merasa geram karena kejadian seperti ini terjadi bukan hanya satu kali.

Persija akhir-akhir ini bahkan lebih sering mengeluh karena sebagian besar pemain Macan Kemayoran yang selalu mendapat panggilan dari Shin tae-yong.

Padahal Persija saat ini juga tengah berjuang untuk mengamankan gelar juara Liga 1.

Mereka bersaing dengan klub seperti PSM Makassar dan Persib Bandung yang berada di tiga besar.

“Problem kedua, ini mungkin sudah sering kita bicarakan terkait adanya pemanggilan pemain di luar FIFA Matvhday baik dengan pemain U-20 dengan pemain U-23,” kata Ganesha.

“Sekarang yang menjadi pertanyaan teman-teman yakni bagaimana sikap Persija, tentunya nomor satu kami harus menyampaikan bahwa apa yang saya sampaikan di sini seperti problemnya Persija, tetapi tidak ini sebenarnya problem sepak bola Indonesia,” ujarnya.

“Karena sebenarnya semua klub mengalami permasalahan yang sama karena saya tahu juga ada klub-klub yang mungkin ada pertandingan juga antara tanggal 20 sampai 28 Maret itu.”

“Jadi ini saya katakan bukan problem Persija, tetapi problem sepak bola Indonesia. Tetapi karena saya Persija, saya ngomongnya Persija saja," ujarnya.

Baca Juga: Lagi! Persija Sumbang Pemain Terbanyak ke TC Timnas U-20 Indonesia

Sementara Persija juga menyatakan sikap agar PSSI bisa segera membenahi jadwal supaya kompetisi tidak bentrok dengan agenda timnas Indoensia.

Selain itu, Persija memberi solusi jangka panjang terkait pengembangan sepak bola sejak usia dini.

Serta terakhir Ganesha berharap pemain yang mendapatkan banyak menit bermain di Liga 1 tetap dibiarkan berlatih dengan tim.

Alih-alih bergabung ke lapangan hanya menjalani latihan tanpa bertanding.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X