Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Barito Putera Vs Persis Solo - Leonardo Medina Siapkan Taktik Baru

By Reno Kusdaroji - Sabtu, 18 Maret 2023 | 16:00 WIB
Pelatih Persis Solo, Leonardo Medina menjelaskan persiapan menjelang laga di kandang Barito Putera pada lanjutan Liga 1 2022-2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Persis Solo, Leonardo Medina menjelaskan persiapan menjelang laga di kandang Barito Putera pada lanjutan Liga 1 2022-2023.

"Kita sejauh ini sudah bermain cukup baik, termasuk saat laga kandang," ucap Medina.

"Kita selalu persiapkan sisi taktikal," pelatih berusia 45 tahun itu menegaskan.

Sementara untuk meningkatkan mentalitas pemain, pelatih asal Meksiko itu juga memberikan pujiannya pada Ryo Matsumura dkk atas penampilan mereka setiap pekan.

"Kita juga selalu bermain dengan semangat yang menunjukkan identitas kita sebagai ksatria," pujinya.

Lebih lanjut, Media mengabarkan Laskar Sambernyawa harus kehilangan seorang pemain saat laga melawan Barito Putera nanti.

Adapun pemain yang dimaksud ialah Taufiq Febriyanto. Gelandang berusia 26 tahun itu mendapat kartu kuning kedua alias kartu merah saat laga melawan Arema FC.

"Laga berikutnya kita akan kehilangan Taufiq Febriyanto yang terkena kartu merah di laga sebelumnya," jelas Medina.

Sebelumnya, Mantan asisten pelatih di tim Johor Darul Ta’zim itu mengakui jika penampilan Laskar Sambernyawa saat laga melawan Arema FC sedikit berbeda.

Laskar Sambernyawa dinilai bermain berbeda dibandingkan saat laga melawan PSM Makassar dan juga RANS Nusantara FC.

Baca Juga: Tekad David da Silva Lewati Pencetak Gol Terbanyak Persib Bandung Sepanjang Masa


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : ligaindonesiabaru.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X