Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP Argentina 2023 - Saat Termas de Rio Hondo Berubah Jadi Tempat Latihan Murid Rossi

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 2 April 2023 | 09:50 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Franco Morbidelli, memimpin setelah start lomba sprint MotoGP Argentina. Tampak dalam gambar rekan-rekannya di Akademi VR46 yaitu Francesco Bagnaia (#1) dan Marco Bezzecchi (#72).
MOTOGP.COM
Pembalap Monster Energy Yamaha, Franco Morbidelli, memimpin setelah start lomba sprint MotoGP Argentina. Tampak dalam gambar rekan-rekannya di Akademi VR46 yaitu Francesco Bagnaia (#1) dan Marco Bezzecchi (#72).

"Tadi rasanya seperti di Ranch," ujar Morbidelli, dilansir BolaSport.com dari GPOne.

"Kami selalu bersaing dengan keras dan sangat akrab, kami tidak takut saling sikut dan berbicara jujur satu sama lain."

"Kami berada di dalam sebuah grup yang bagus dan ini tercerminkan di lintasan, dalam cara kami bersaing satu sama lain dan dengan pembalap lainnya."

Morbidelli musim lalu hanya menjadi penonton penampilan kuat rekan-rekannya.

Jebolan VR46 pertama yang menjadi juara dunia tersebut terseok-seok setelah cedera lutut yang membuatnya absen panjang pada 2021.

Promosi ke tim pabrikan Yamaha pun tidak membantu Morbidelli.

Malahan Franky, sapaan akrabnya, berada dalam tekanan karena gagal mengimbangi performa rekan setimnya, Fabio Quartararo.

"Senang bisa melihat Franky lagi. Dia pembalap yang sangat kuat dan sulit untuk bertarung dengannya," ujar Marini.

"Kita bisa belajar banyak di setiap lap, karena dia sangat agresif, tetapi dia melakukan beberapa manuver bagus."

Baca Juga: Hasil Kualifikasi MotoGP Argentina 2023 - Alex Marquez Raih Pole Position Pertama di Depan 2 Murid Valentino Rossi


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X