Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Gubernur Bali Tolak Atlet Israel di World Beach Games 2023, NOC Indonesia Ingatkan Olahraga sebagai Alat Pemersatu

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Kamis, 6 April 2023 | 14:55 WIB
Logo ANOC World Beach Games 2023.
ANOCOLYMPIC.ORG
Logo ANOC World Beach Games 2023.

"Saya kira, Menpora baru memiliki semangat Olympism karena memiliki pengalaman menjadi CdM Youth Olympic 2018 Buenos Aires dan aktif di NF sampai saat ini," katanya.

"Menpora pasti paham bagaimana semangat Olympism dalam olahraga ini mampu menciptakan perdamaian."

Okto mengingatkan bagaimana kesuksesan penyelenggaraan event ini akan berpengaruh terhadap nama baik Indonesia di dunia internasional.

Lebih-lebih Indonesia sedang mengincar posisi tuan rumah untuk pesta olahraga yang lebih besar yaitu Olimpiade 2036.

Di samping itu, ada kesempatan mengejar prestasi bagi atlet-atlet Indonesia sendiri yang dipertaruhkan di dalamnya.

Ketua Komite Olimpiade Indonesia, Raja Sapta Oktohari (kanan) dan Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Dito Ariotedjo (kiri), sedang berfoto bersama di Wisma Kemenpora, Senayan, Jakarta, 4 April 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Komite Olimpiade Indonesia, Raja Sapta Oktohari (kanan) dan Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, Dito Ariotedjo (kiri), sedang berfoto bersama di Wisma Kemenpora, Senayan, Jakarta, 4 April 2023.

"Kita menjadi bagian G7, bangsa yang kemarin sukses menyelenggarakan Presidensi KTT G20, Asian Games dan Asian Para Games," paparnya.

"Kita mau AWBG, ada cita-cita menjadi tuan rumah Olympic 2036. Ini konsistensi nama baik Indonesia."

"Jangan sampai preseden Piala Dunia U-20 kemarin menjadi efek domino untuk olahraga Indonesia yang memberikan mudarat besar bagi Indonesia ke depan."

"Olahraga alat pemersatu, bukan pemecah belah. Jangan gabungkan olahraga dengan politik karena kami mengedepankan netralitas politik di olahraga."

"Tidak boleh ada diskriminasi dalam olahraga dan keluarga besar NOC Indonesia sudah sepakat #StandforIndonesianSport."

"Ada cita-cita yang tengah dirajut atlet-atlet muda kita untuk mengumandangkan Indonesia Raya dan mengibarkan Merah Putih di puncak tertinggi seluruh penjuru dunia."

"Jangan kita kubur ambisi mereka untuk membanggakan Ibu Pertiwi," tandasnya.

Baca Juga: Piala Dunia U-20 Batal, NOC Indonesia Tak Ingin Berimbas ke AWBG 2023


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : NOC Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X