Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sudah 10 Tahun Bobotoh Tidak Away ke Tangerang, Bos Persib Angkat Bicara

By Wila Wildayanti - Sabtu, 8 April 2023 | 16:45 WIB
Suporter Persib Bandung (pendukung Persib Bandung) Bobotoh dipastikan tidak bisa mendukung tim kesayangannya ke Tangerang.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Suporter Persib Bandung (pendukung Persib Bandung) Bobotoh dipastikan tidak bisa mendukung tim kesayangannya ke Tangerang.

BOLASPORT.COM - Bos Persib Bandung, Teddy Tjahjono merespons kekecewaan pendukung Pangeran Biru yang akrab disapa bobotoh gagal tandang ke Tangerang untuk memberi dukungan tim.

Bobotoh sudah lebih dari 10 tahun tidak bisa memberi dukungan Persib Bandung selama tampil di Tangerang.

Namun, kali ini bobotoh pun kembali gagal mendukung Ciro Alves dan kawan-kawan saat menghadapi Persita Tangerang.

Seperti diketahui, Persib Bandung dijadwalkan akan menajalani pertandingan pekan ke-33 Liga 1 melawan Persita di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Minggu (9/4/2023).

Baca Juga: Janji dan Target Pemain Persib Bersama Timnas U-22 Indonesia di SEA Games 2023 

Akan tetapi, dalam laga lanjutan Liga 1 ini para pemain Maung Bandung tak bisa mendapat dukungan penuh.

Sebab untuk pertandingan tersebut dari pihak keamanan direkomendasikan untuk tidak diperbolehkan ada bobotoh hadir di stadion.

Dengan begitu, harapan bobotoh bisa datang dan memberi dukungan langsung ke Tangerang tak bisa terealisasikan pada musim ini.

Sebab pihak keamanan sudah menetapkan bahwa suporter Persib tak boleh hadir.

Menanggapi hal ini, Direktur PT Persib bandung Bermartabat (PT PBB), Teddy Tjahjono mengaku bisa memahami kekecewaan bobotoh.

Menurut Teddy sebenarnya yang merasakan kekecewaan karena bobotoh tak bisa mendukung langsung bukan hanya suporter.

Teddy mengatakan para pemain juga pasti kecewa.

Baca Juga: Dua Target Luis Milla Bersama Persib Bandung di Dua Laga Sisa Liga 1 2022/2023 

Sebab mereka harus kehilangan dukungan langsung dari bobotoh saat pertandingan tandang.

Padahal sebenarnya apabila suporter bisa datang dan mendukung langsung para pemain.

Tentu saja tim asuhan Luis Milla bahkan bisa tampil lebih bersemangat lagi.

Apalagi pertandingan melawan Persita juga menjadi laga krusial untuk tim asal Kota Kembang tersebut.

Hal ini karena Persib masih memiliki peluang untuk digusur Persija Jakarta dari psosisi dua klasemen akhir Liga 1 nantinya.

Persib saat ini berada diposisi kedua klasemen dengan mengemas 62 poin dari 32 pertandingan.

Sementara Persija menempati posisi ketiga dengan mengemas 60 poin dari 32 laga yang dilakoninya.

Tentu saja posisi Persib masih bisa digusur, untuk itu ini pertandingan krusial menurut Teddy.

“Seperti pertandingan-pertandingan sebelumnya, dukungan bobotoh sangat penting buat mendongkrak motivasi dan performa pemaiin di lapangan,” ujar Teddy Tjahjono sebagaimana dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub, Sabtu (8/4/2023).

Baca Juga: PSSI Angkat Bicara Soal Kerusuhan Suporter di Laga PSIS Vs PSS dan Persib Vs Persis

“Kita tentu kecewa dengan larangan bobotoh ke Tangerang. Apalagi ini pertandingan krusial yang harus dimenangkan Persib,” ucapnya.

Meski mengaku kecewa, Teddy berusaha untuk memaklumi pertimbangan pihak berwajib.

Menurutnya pasti ada alasan kenapa pihak keamanan melarang bobotoh datang ke Tangerang.

Sebagai tim tamu, Teddy mengaku akan menghormati keputusan yang ada.

Untuk itu, Teddy berharap bobotoh buat mendukung tim dari rumah.

Menurutnya dari mana pun bobotoh mendukung, para pemain tetap akan memberikan yang terbaik.

David da Silva tetap akan berkerja keras agar bisa mengakhiri kompetisi musim ini dengan hasil terbaik.

Baca Juga: Hasil Sidang Komdis PSSI - Persija Denda Rp 100 Juta, Persib, Persebaya, dan Arema FC Rp 50 Juta

“Untuk bobotih, kita juga mengimbau untuk menghormati keputusan tuan rumah,” kata teddy.

“Semoga lain waktu bisa awayday ke Tangerang,” lanjutnya.

Teddy menghimbau bobotoh untuk menghormati keputusan yang ada dengan tidak memaksakan datang ke stadion.

“Untuk sekarang,dukung Persib dari rumah saja,” tutur Teddy.

Persib akan tetap berjuang dan kerja keras meraih kemenangan di Tangerang,” pungkasnya.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Persib.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X