Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dalih Dewa United Usai Kalah Dramatis dari Persija Jakarta

By Arif Setiawan - Selasa, 11 April 2023 | 18:30 WIB
Wasit Aprisman Aranda memberikan kartu merah kepada pemain Dewa United yakni Lucas Ramos De Oliveira setelah menendang pilar Persija yaitu Dony Tri Pamungkas dalam laga pekan ke-33 Liga 1 2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang Banten, Senin (10/4/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Wasit Aprisman Aranda memberikan kartu merah kepada pemain Dewa United yakni Lucas Ramos De Oliveira setelah menendang pilar Persija yaitu Dony Tri Pamungkas dalam laga pekan ke-33 Liga 1 2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang Banten, Senin (10/4/2023) malam.

BOLASPORT.COM - Pelatih Dewa United, Jan Olde Riekerink mengungkapkan salah satu faktor penyebab timnya kalah dari Persija Jakarta.

Seperti yang diketahui, Dewa United ditantang Persija Jakarta pada laga pekan ke-33 Liga 1 2022/2023.

Pertandingan tersebut terlaksana di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Senin (10/4/2023).

Pada kesempatan itu, Dewa United dipaksa menyerah dengan skor tipis 0-1.

Jalannya laga sendiri bisa dikatakan cukup sengit.

Hanya saja malapetaka diperoleh Dewa United pada menit ke-64.

Tim berjuluk Tangsel Warior itu harus kehilangan satu pemain.

Pemain yang dimaksud yakni Lucas Ramos.

Dalam hal ini, Lucas diusir dari lapangan usai diganjar kartu merah.

Baca Juga: Tekad Bagas Kaffa Beri Pembuktian dalam Laga Uji Coba Timnas U-22 Indonesia vs Lebanon

Hingga akhirnya, Persija Jakarta sukses memeceah kebuntuan pada akhir laga.

Gol Hansamu Yama pada menit ke-90+7 membuat Macan Kemayoran mengamankan tiga poin.

Menanggapi apa yang terjadi, Jan Olde Riekerink menilai bila kartu merah yang diterima pemainnya adalah salah satu faktor kekalahan Dewa United.

Menurutnya, Dewa United tak kalah dari segi permainan.

"Kalau secara permainan sebenarnya cukup berimbang."

"Karena kami juga mendapat beberapa peluang di babak pertama."

"Tapi di babak kedua situasi sulit setelah adanya kartu merah," kata Jan Olde Riekerink, dilansir BolaSport.com dari laman resmi Dewa United.

Pelatih Dewa United, Jan Olde Riekerink, sedang memantau para pemainnya bertanding dalam laga pekan ke-33 Liga 1 2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang Banten, Senin (10/4/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Dewa United, Jan Olde Riekerink, sedang memantau para pemainnya bertanding dalam laga pekan ke-33 Liga 1 2022 di Stadion Indomilk Arena, Tangerang Banten, Senin (10/4/2023) malam.

Baca Juga: Gabung Lagi di Timnas U-22 Indonesia, Adi Satryo Bicara Target di SEA Games 2023

Meski begitu, Jan Olde Riekerink menilai bila keputusan wasit sudah tepat.

Terakhir, pelatih asal Belanda memberikan apresiasi kepada anak asuhnya yang telah berjuang di lapangan.

"Bagi saya kartu merah itu juga keputusan (dari wasit) yang tepat."

"Tapi walauun begitu, tim ini benar-benar sudah memberikan segalannya."

"Sebagai pelatih, saya tidak menyalahkan para pemain," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Dewaunited.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X