Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tidak Perlu Diragukan Lagi, Real Madrid Pasti Juara Liga Champions Musim Ini

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Selasa, 11 April 2023 | 21:00 WIB
Eks gelandang Chelsea, Gus Poyet, mengaku tidak ragu ketika menyampaikan bahwa Real Madrid pasti akan menjadi juara Liga Champions lagi.
TWITTER.COM/OPTAJOSE
Eks gelandang Chelsea, Gus Poyet, mengaku tidak ragu ketika menyampaikan bahwa Real Madrid pasti akan menjadi juara Liga Champions lagi.

BOLASPORT.COM - Eks gelandang Chelsea, Gus Poyet, mengaku tidak ragu ketika menyampaikan bahwa Real Madrid pasti akan menjadi juara Liga Champions lagi.

Ajang Liga Champions 2022-2023 sudah mencapai babak perempat final dengan menyisakan delapan tim.

Prediksi soal siapa yang akan menjadi juara pada Liga Champions musim ini pun mulai muncul.

Salah satu prediksi pun muncul dari eks gelandang Chelsea asal Uruguay, Gus Poyet.

Dilansir BolaSport.com dasi Sportskeeda.com, Poyet memprediksi bahwa Real Madrid akan lolos ke babak semifinal dengan mudah.

Tidak hanya itu, Real Madrid juga akan berhasil mempertahankan gelar juara Liga Champions 2022-2023.

"Jelas Real Madrid. Mereka adalah favorit yang jelas," ucap Poyet.

Baca Juga: Suporter Tak Usah Datang ke Markas Real Madrid jika Tak Percaya Chelsea Bisa Buat Keajaiban

Striker Real Madrid, Karim Benzema, merayakan gol ke gawang Liverpool dalam laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu, Rabu (15/3/2023).
PIERRE-PHILIPPE MARCOU/AFP
Striker Real Madrid, Karim Benzema, merayakan gol ke gawang Liverpool dalam laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu, Rabu (15/3/2023).

"Setelah Madrid, saya akan menempatkan Bayern Muenchen dan Manchester City sebagai favorit juara."

"Itu akan menjadi pertandingan brutal yang mengadu domba keduanya," tutur Poyet melanjutkan.

Real Madrid sendiri akan bertemu dengan Chelsea pada babak perempat final Liga Champions musim ini.

Los Blancos akan menjadi tuan rumah dengan menjamu Chelsea di Stadion Santiago Bernabeu pada Rabu (12/4/2023) waktu setempat atau Kamis pukul 02.00 WIB.

Seminggu kemudian, Real Madrid gantian bertandang ke kandang Chelsea, Stadion Stamford Bridge, pada Selasa (18/4/2023) waktu setempat atau Rabu pukul 02.00 WIB.

Adapun di laga lain, Bayern Muenchen dan Manchester City akan saling jegal dalam babak perempat final nanti.

Apabila Real Madrid menang melawan Chelsea, tim asuhan Carlo Ancelotti tersebut akan bertemu dengan salah satu pemenang antara Bayern Muenchen dan Manchester City.

Baca Juga: Pujian Setinggi Langit Bek Chelsea untuk Karim Benzema: Dia Contoh Terbaik bagi Pemain Muslim

Real Madrid menjadi salah satu kandidat juara Liga Champions 2022-2023 usai menampilkan kiprah yang gemilang.
PAUL ELLIS/AFP
Real Madrid menjadi salah satu kandidat juara Liga Champions 2022-2023 usai menampilkan kiprah yang gemilang.

Di bracket lain, Inter Milan bertemu dengan Benfica dan AC Milan akan bertanding melawan Napoli.

Derbi Italia bisa saja terjadi apabila Inter Milan berhasil mengalahkan Benfica dan bertemu salah satu di antara AC Milan atau Napoli.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Sportskeeda.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X