Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Lebanon Ungkap Manfaat Dikalahkan Timnas U-22 Indonesia

By Arif Setiawan - Senin, 17 April 2023 | 07:40 WIB
Pelatih timnas U-22 Lebanon, Miguel Moreira, saat menghadiri sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (16/4/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-22 Lebanon, Miguel Moreira, saat menghadiri sesi jumpa pers di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (16/4/2023) malam.

BOLASPORT.COM - Pelatih timnas U-23 Lebanon, Miguel Moreira, mengaku mendapatkan pelajaran setelah dikalahkan timnas U-22 Indonesia.

Seperti yang diketahui, timnas U-22 Indonesia baru saja meraih kemenangan atas Lebanon.

Hasil tersebut terjadi di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (16/4/2023).

Pada kesempatan ini, timnas U-22 Indonesia menumbangkan Lebanon dengan skor tipis 1-0.

Gol semata wayang tim asuhan Indra Sjafri dicetak oleh Beckham Putra pada menit kelima.

Tepat setelah pertandingan, Miguel Moreira pun memberikan komentarnya.

Pertama, pelatih asal Portugal mengucapkan terima kasih kepada Indonesia.

Hal tersebut didasari dari adanya undangan untuk menggelar laga uji coba.

Sebagai informasi, bagi timnas U-22 Indonesia, laga uji coba ini merupakan sebuah persiapan menyambut SEA Games 2023.

Baca Juga: Indra Sjafri Beberkan Kondisi Ronaldo Kwateh setelah Alami Cedera Lawan Lebanon

"Saya berterima kasih, Indonesia mau mengundang kami."

"Saya rasa bagi kedua tim laga ini sangat bagus."

"Berkat laga ini, kami bisa mempersiapkan diri untuk event-event selanjutnya yang akan kami ikuti."

"Begitu pula Indonesia yang bisa mempersiapkan diri untuk SEA Games," kata Miguel Moreira.

Terkait hasil kekalahan, Miguel Moreira tak terlalu memikirkannya.

Moreira justru memilih mengambil hikmahnya.

Hikmah yang dimaksud yakni dia kini mengetahui apa yang menjadi kelemahan timnya.

Hal itu bisa dijadikan acuan sebagai bahan evaluasi.

Baca Juga: Timnas U-22 Indonesia Batal Uji Coba Lawan PSM Makassar, Indra Sjafri Siapkan Plan B

"Dari laga ini, tampak bahwa organiasi tim kami masih harus diperbaiki."

"Lewat kesempatan ini, akhirnya kami tahu tentang masalah itu," tuturnya.

Pelatih timnas U-22 Lebanon, Miguel Moreira, sedang memantau para pemainnya berlatih di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (13/4/2023) malam.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-22 Lebanon, Miguel Moreira, sedang memantau para pemainnya berlatih di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (13/4/2023) malam.

Sementara itu, timnas U-22 Indonesia tercatat telah merampungkan tiga laga uji coba sejauh ini.

Pertandingan pertama adalah melawan Bhayangkara FC pada 12 April lalu.

Kala itu, Ernando Ari dkk. mampu meraih hasil seri 1-1.

Laga uji coba kedua yaitu melawan Lebanon pada 14 April 2023.

Sayangnya, timnas U-22 Indonesia harus menderita kekelahan di laga pertama melawan Lebanon dengan skor 1-2.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Barcelona dan Real Madrid Cuma Beda 11 Poin

Timnas U-22 Indonesia awalnya memiliki jadwal melawan PSM Makassar pada 18 April mendatang.

Namun, rencana tersebut tak jadi terlaksana.

Sebagai gantinya, Indra Sjafri berniat melangsungkan gim internal.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X