Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Link Live Streaming Kejuaraan Asia 2023 - Sedang Berlangsung, Persaingan Tunggal Putra Tetap Ketat Tanpa Jonatan dan Lee Zii Jia

By Delia Mustikasari - Kamis, 27 April 2023 | 13:59 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, pada babak pertama Kejuaraan Asia 2023 di Sheikh Rashid Bin Hamdan Indoor Hall, Al Nasr Club, Rabu (26/4/2023).
PP PBSI
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting, pada babak pertama Kejuaraan Asia 2023 di Sheikh Rashid Bin Hamdan Indoor Hall, Al Nasr Club, Rabu (26/4/2023).

BOLASPORT.COM - Kejuaraan Asia 2023 akan memasuki babak kedua pada Kamis (27/4/2023). Sebanyak 12 wakil Indonesia akan memperjuangkan tempat pada babak perempat final yang berlangsung di di Sheikh Rashid Bin Hamdan Indoor Hall, Uni Emirat Arab.

Pada nomor tunggal putra, Indonesia kehilangan satu wakil yakni Jonatan Christie yang mengalami sakit. Jonatan merupakan runner-up pada Kejuaraan Asia tahun lalu.

Juara Kejuaraan Asia 2022, Lee Zii Jia (Malaysia) juga gagal mempertahankan gelar setelah langsung tersingkir pada babak pertama.

Meski begitu, Anthony Sinisuka Ginting tetap menganggap persaingan pada sektor tunggal putra tidak mudah.

Anthony melaju ke babak kedua setelah mengalahkan Wang Tzu Wei (Hong Kong), 21-16, 21-17.

Pada babak kedua, tunggal putra peringkat kedua dunia itu akan menghadapi Kenta Nishimoto (Jepang)

"Mengucap syukur bisa bermain dengan baik dan menyelesaikan pertandingan tanpa cedera. Memang harus lebih tepat sih tadi dari segi strategi bermainnya karena dari segi shuttlecock juga kencang," kata Anthony dilansir BolaSport.com dari PBSI.

"Jadi, harus lebih fokus dalam penerapan pukulan-pukulannya biar bisa terkontrol kekuatan tenaga tangannya. Dan Puji Tuhan hari ini berhasil."

"Pada gim kedua Wang Tzu Wei mengubah permainan dan memimpin hingga interval. Dari situ saya coba mengubah strategi dengan coba memegang kendali kontrol di bola depannya," ucap Anthony.

Menurut Anthony, setelah Lee Zii Jia dan Jonatan Christie tersisih pada babak pertama, semua pemain memiliki kualitas yang bagus.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : tournamentsoftware.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X