Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Liga 1 Musim Depan Pakai VAR, PT LIB Minta Klub Penuhi Hal Ini

By Wila Wildayanti - Minggu, 21 Mei 2023 | 10:30 WIB
PT Liga Indonesia Baru (LIB) meminta seluruh klub Liga 1 kompak meningkatkan pencahayaan stadion agar pemakaian Video Assistant Referee (VAR) bisa terlaksana dengan baik.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
PT Liga Indonesia Baru (LIB) meminta seluruh klub Liga 1 kompak meningkatkan pencahayaan stadion agar pemakaian Video Assistant Referee (VAR) bisa terlaksana dengan baik.

Menurut keterangan tertulis Persija Jakarta ada tiga hal yang diminta kepada klub.

Salah satu permintaan PT LIB yakni setiap klub wajib menaikkan pencahayaan stadion.

Demi kesuksesan penerapan VAR ini, PT LIB berharap semua klub bisa kompak dengan segera menyesuaikan.

Baca Juga: Ada yang Baru di Liga 1 2023/2024: Format Baru, 6 Pemain Asing, hingga VAR 

“Pertama menaikkan kekuatan pencahayaan stadion menjadi minimal 1200 Lux,” tulis Persija sebagaimana dilansir BolaSport.com, Minggu (21/5/2023).

“Kedua, secara progresif mulai memperbaharui teknologi pencahayaan dengan penggunaan lampu jenis LED.

“Ketiga, menggunakan LED board dalam implementasi komersiap perimeter stadion."

Untuk pemakaian VAR ini memang sudah lama diharapkan bisa terwujud di kompetisi Liga 1.

Akan tetapi, untuk penerapan ini tidak mudah.

Bahkan pengurus sebelumnya juga menyinggung soal masalah biaya pemakaian VAR hingga mahalnya pelatihan untuk penggunaannya.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com, Persija.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X