Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bukan Lagi Jamannya Valentino Rossi, Marc Marquez Sudah Ambil Alih MotoGP

By Agung Kurniawan - Sabtu, 27 Mei 2023 | 12:45 WIB
Pemenang balapan, Marc Marquez (Repsol Honda/kiri), dan runner-up, Valentino Rossi (Monster Energy Yamaha),  merayakan hasil mereka di podium setelah MotoGP Argentina di Sirkuit Termas de Rio Hondo, Argentina, 31 Maret 2019.
JUAN MABROMATA/AFP
Pemenang balapan, Marc Marquez (Repsol Honda/kiri), dan runner-up, Valentino Rossi (Monster Energy Yamaha), merayakan hasil mereka di podium setelah MotoGP Argentina di Sirkuit Termas de Rio Hondo, Argentina, 31 Maret 2019.

BOLASPORT.COM - Usai pensiunnya Valentino Rossi, MotoGP memasuki era baru di mana era ini disebut-sebut menjadi milik Marc Marquez.

Tidak bisa dipungkiri bahwa Rossi memiliki daya pikat yang selalu terikat dengan ajang balap motor MotoGP bahkan hingga dia pensiun.

Hal tersebut muncul seiring karakteristik unik yang ditunjukkan The Doctor dalam 26 tahun perjalanan kariernya.

Torehan sembilan gelar juara dunia semakin menasbihkan Rossi sebagai sosok protagonis dalam olahraga ini.

Seiring berjalannya waktu, Rossi tidak bisa mengindari penurunan performanya dan gelombang pembalap muda seperti Marc Marquez.

Dalam perjalanannya, Baby Alien menunjukkan performa yang luar biasa dengan bakat serta keberaniannya dalam mengambil risiko.

Rossi dan Marquez pun sempat menghadirkan sebuah rivalitas sengit dan menarik untuk para penggemar.

Salah satu drama keduanya yang masih diingat hingga kini adalah pada MotoGP musim 2015 lalu.

Sejak musim itu, para penggemar seolah terpecah menjadi dua kubu yakni pendukung Rossi dan pendukung Marquez.

Baca Juga: Toprak Razgatlioglu Berpisah dengan Yamaha Setelah World Superbike 2023 Berakhir


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : tuttomotoriweb.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X