Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BREAKING NEWS - Lionel Messi Akhirnya Temukan Pelabuhan Baru, Barcelona Fix Patah Hati

By Ivan Rahardianto - Rabu, 7 Juni 2023 | 23:30 WIB
Ilustrasi BR perihal Lionel Messi yang dikabarkan sepakat untuk pindah ke Liga MLS guna bergabung dengan Inter Miami.
BRFOOTBALL
Ilustrasi BR perihal Lionel Messi yang dikabarkan sepakat untuk pindah ke Liga MLS guna bergabung dengan Inter Miami.

Dengan demikian maka Barcelona tak lagi punya peluang untuk memulangkan La Pulga pada bursa transfer musim panas 2023.

Padahal Barcelona sebelumnya telah melakukan pergerakan untuk mendatangkan Messi.

Dilansir BolaSport.com dari Mundo Deportivo, Joan Laporta dikabarkan telah melakukan pertemuan dengan ayah sekaligus agen Messi, Jorge Messi.

Dalam laporan tersebut, Laporta dan Jorge melakukan pertemuan tertutup di kediaman sang presiden pada Senin (5/6/2023) waktu setempat.

Pasca pertemuan, Jorge kemudian memberikan pernyataannya kepada para wartawan yang telah menunggu jawaban dari hasil pertemuan dengan presiden juara Liga Spanyol tersebut.

Lewat pernyataannya, pria berusia 65 tahun itu mengatakan bahwa anaknya ingin kembali ke Camp Nou.

Baca Juga: Lionel Messi Mustahil Pulang ke Barcelona, Butuh Keajaiban untuk Reuni dengan La Pulga

Akan tetapi, seiring berjalannya waktu, pertemuan tersbeut tak berujung kepada hal positif dan La Pulga pun memilih bergabung ke Inter Miami.

Selain membuat Barcelona patah hati, keputusan Messi bergabung ke Inter Miami juga membuat raksasa Arab Saudi, Al Hilal patah hati.

Sebab, kolektor 18 trofi Liga Arab Saudi itu juga tertarik untuk mendatangkan Messi.

Bahkan, Al Hilal dilaporkan telah menyiapkan gaji fantastis untuk Messi.

Namun sayang, La Pulga menolak tawaran gaji selangit dari Al Hilal yang mencapai 400 juta euro per tahunnya..


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Mundodeportivo.com, Twitter.com/FabrizioRomano

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X