Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Daftar Kapten Real Madrid Usai Ditinggal Karim Benzema, Luka Modric Cuma Jadi Wakil

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Kamis, 29 Juni 2023 | 16:30 WIB
Real Madrid baru saja mengumumkan daftar kapten mereka usai ditinggal Karim Benzema. Dalam daftar itu, Luka Modric hanya menjadi wakil.
TWITTER.COM/MADRIDNATIONS
Real Madrid baru saja mengumumkan daftar kapten mereka usai ditinggal Karim Benzema. Dalam daftar itu, Luka Modric hanya menjadi wakil.

Modric akan menjadi kapten klub apabila Nacho tidak menjadi starter atau ditarik keluar dari lapangan di saat yang bersamaan.

Setelah Modric, kapten ketiga akan ditempati oleh kompatriot Nacho, yakni Dani Carvajal.

Carvajal juga merupakan sosok senior di dalam skuad asuhan Carlo Ancelotti saat ini.

Bek berusia 31 tahun tersebut sebenarnya merupakan jebolan akademi Real Madrid.

Akan tetapi, setelah membela Real Madrid Castilla, Carvajal pernah dibeli Bayer Leverkusen dan bermain selama semusim.

Baca Juga: Musim Baru, Real Madrid Belum Tutup Aib yang Buat Geram Ancelotti

Carvajal kemudian didatangkan lagi oleh Los Blancos pada awal musim 2013-2014 dan bertahan hingga saat ini.

Toni Kroos menjadi kapten keempat Real Madrid musim 2023-2024.
TWITTER.COM/OPTAFRANZ
Toni Kroos menjadi kapten keempat Real Madrid musim 2023-2024.

Kemudian, kapten keempat atau yang terakhir akan ditempati oleh Toni Kroos.

Gelandang flamboyan asal Jerman tersebut memang merupakan pemain yang telat masuk dibandingkan tiga kapten lainnya.

Kroos baru mengabdi di Santiago Bernabeu pada 2014 hingga saat ini.

Meskipun memiliki mulut yang pedas dan blakblakan saat berbicara, jiwa pemimpin Kroos tetap diakui dan dipilih menjadi sosok kapten keempat Real Madrid.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Football-espana.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X