Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tugas Messi Sudah Berat, Masa Depan MLS Diserahkan ke Tangannya

By Sri Mulyati - Selasa, 4 Juli 2023 | 12:15 WIB
Lionel Messi sudah memikul beban berat karena masa depan MLS diserahkan ke tangannya.
JUAN MABROMATA/AFP
Lionel Messi sudah memikul beban berat karena masa depan MLS diserahkan ke tangannya.

BOLASPORT.COM - Megabintang baru Inter Miami, Lionel Messi, sudah memiliki tugas berat karena masa depan Major League Soccer (MLS) diserahkan ke tangannya.

Kewajiban terbaru Lionel Messi meluas dan tidak hanya terbatas kepada Inter Miami saja.

Kabar bergabungnya Lionel Messi ke Inter Miami menjadi daya tarik utama MLS pada 2023.

Nama sang megabintang mengalahkan pemain-pemain lain yang pernah menyelami kompetisi tersebut.

Reputasi Messi sudah dibuktikan lewat sejumlah prestasi, baik level tim maupun individu.

Penyerang asal Argentina tersebut sudah memenangi seluruh gelar di level klub dan tim nasional.

Dalam ranah prestasi individu, Messi sudah mengoleksi tujuh gelar Ballon d'Or.

Dengan rentetan prestasi ini, Messi seperti mendongkrak popularitas MLS secara otomatis.

Baca Juga: BURSA TRANSFER - Tawaran Man United Gaib, Osimhen Putuskan Takdir Sendiri

Seiring dengan nama besar sang pemain, ia pun mendapat tanggung jawab yang lebih besar.

Gelandang LA Galaxy, Riqui Puig, tidak ragu untuk membebankan harapan besar ke Messi.

"Menurut saya, MLS memiliki masa depan yang cerah," kata Riqui Puig seperti dilansir BolaSport.com dari Diario AS.

"Begitu Messi datang, ia bisa memberikan banyak hal ke liga ini," kata sang gelandang menambahkan.

Hubungan Messi dan MLS pun bisa berjalan dalam prinsip timbal balik setelah ini.

Menurut Puig, MLS juga memiliki potensi untuk memanjakan legenda sepak bola yang datang.

Liga tersebut masih memberikan ruang bagi pemain baru yang datang menjajalnya.

Baca Juga: Resmi Cicipi Liga Arab Saudi, Steven Gerrard Tega Gerogoti Liverpool

MLS sekaligus menjadi kompetisi ideal bagi pemain yang ingin mengakhiri kariernya.

Sebelum sama-sama merumput di MLS, Puig sempat bekerja sama dengan Messi.

Ia mulai mendapat kepercayaan di tim utama Barcelona pada musim 2018-2019.

Saat itu, Puig sudah berkesempatan untuk mengangkat trofi Liga Spanyol bersama timnya.

Namun, kariernya di Barcelona memang sulit mengalami perkembangan yang signifikan.

Kegagalan menembus tim utama akhirnya membuat Puig harus angkat kaki.

Akan tetapi, ia bersyukur bisa merasakan pengalaman bermain bersama salah satu megabintang sepak bola.

Meski singkat, pengalaman dengan Messi ternyata sudah membuat Puig belajar banyak hal.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : AS.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X