Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tak Kunjung Diberi Kepastian, Agen Kamada Mulai Tebar Pesona ke Inter Milan, AC Milan Kena Tikung Lagi?

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 4 Juli 2023 | 20:10 WIB
Pemain Eintracht Frankfurt, Daichi Kamada, santer dikabarkan merapat ke AC Milan, tetapi dirinya kini dikaitkan dengan Inter Milan.
TWITTER.COM/INTER_XTRA
Pemain Eintracht Frankfurt, Daichi Kamada, santer dikabarkan merapat ke AC Milan, tetapi dirinya kini dikaitkan dengan Inter Milan.

BOLASPORT.COM - Tak kunjung diberi kepastian, agen Daichi Kamada dikabarkan mulai menebar pesona ke Inter Milan. Akankah AC Milan kena tikung lagi?

Nama Daichi Kamada telah santer dikaitkan kepindahannya ke AC Milan pada bursa transfer musim panas 2023.

Selepas masa baktinya dengan Eintracht Frankfurt berakhir pada 30 Juni, Kamada digadang-gadang akan menjadi pemain AC Milan.

AC Milan bahkan dilaporkan sudah menemui kesepakatan verbal dengan pihak Daichi Kamada pada akhir Mei 2023.

I Rossoneri berani memberikan kontrak berdurasi panjang untuk playmaker timnas Jepang tersebut.

Kamada bakal dikontrak selama 4 tahun dengan menerima upah sebesar 3 juta euro per tahunnya.

Setelah pertemuan antara perwakilan Kamada dan klub bertemu, diharapkan paling cepat awal Juni Kamada segera menjalani tes medis dan diperkenalkan sebagai pemain baru AC Milan.

Baca Juga: Erick Thohir: Belajar dari Jepang, Liga Indonesia Harus Jadi Nomor 1 di Asia Tenggara

Daichi Kamada akan segera bergabung ke AC Milan dengan kontrak 4 tahun dan gaji 3 juta euro per musim.
TWITTER @FOOTBALLITALIA
Daichi Kamada akan segera bergabung ke AC Milan dengan kontrak 4 tahun dan gaji 3 juta euro per musim.

Namun, memasuki bulan Juli 2023, kabar Daichi Kamada yang bakal segera diresmikan oleh AC Milan tak kunjung tiba.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Football-italia.net, sempreinter.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X