Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BURSA TRANSFER - Kylian Mbappe Makin Dekat ke Real Madrid, Xavi Hernandez Tak Peduli

By Raka Kisdiyatma Galih - Sabtu, 8 Juli 2023 | 05:15 WIB
Bintang Paris Saint-Germain asal Prancis, Kylian Mbappe.
TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO
Bintang Paris Saint-Germain asal Prancis, Kylian Mbappe.

BOLASPORT.COM - Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez, mengaku tidak peduli dengan kemungkinan Kylian Mbappe merapat ke Real Madrid musim panas ini.

Kontrak Kylian Mbappe di Paris Saint-Germain akan kedaluwarsa pada 30 Juni 2024.

Namun, Mbappe masih mempunyai opsi perpanjangan satu tahun dalam kontraknya.

Hanya saja, opsi tersebut harus diaktifkan sebelum 1 Agustus 2023.

Apabila tidak kunjung diaktifkan hingga tanggal tersebut, maka kontrak Mbappe otomatis habis pada musim panas 2024.

Mbappe kemungkinan besar tak akan memicu opsi perpanjangan kontrak tersebut.

Pasalnya, kapten timnas Prancis itu dikabarkan sudah memberi tahu PSG bahwa dirinya tak akan memperpanjang masa baktinya.

Baca Juga: BURSA TRANSFER - Here We Go! AC Milan Akhirnya Deal untuk Christian Pulisic

Selebrasi penyerang Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe.
TWITTER.COM/OPTAJEAN
Selebrasi penyerang Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe.

Meski begitu, Mbappe tak berencana untuk pergi pada bursa transfer kali ini dan ingin bertahan hingga akhir musim depan.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Mundodeportivo.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X