Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Masuk Daftar Jual Viking FK, Shayne Pattynama Bermimpi Naik Kelas ke Liga Belanda

By Sasongko Dwi Saputro - Sabtu, 8 Juli 2023 | 12:49 WIB
Bek sayap kiri naturalisasi timnas Indonesia, Shayne Pattynama, saat hadir dalam latihan di Lapangan A, Senayan, Jakarta , Kamis (15/6/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Bek sayap kiri naturalisasi timnas Indonesia, Shayne Pattynama, saat hadir dalam latihan di Lapangan A, Senayan, Jakarta , Kamis (15/6/2023).

Berdasarkan data transfermarkt, kontrak Shayne Pattynama akan habis pada 31 Desember 2023.

Jauh sebelum kabar tersebut, sebenarnya Shayne Pattynama sudah mempersiapkan hal tersebut.

Dalam wawancara nya dengan redaksi Voetbalzone.nl, pemain yang mengantongi 1 caps untuk Timnas Indonesia senior tersebut sudah punya rencana untuk pelabuhan berikutnya.

Ia mengaku bakal tetap fokus untuk meningkatkan performa bersama Viking FK selama kontrak masih ada.

"Saya belajar banyak dari Norwegia, sebagai seorang pemain sepak bola dan seseorang," ujar Shayne Pattynama dilansir dari Voetbalzone.nl.

"Saya juga mendapatkan pacar disini di Stavanger (kota markas Viking FK)."

"Dia adalah orang berdarah Afghanistan disini sejak usia 10 tahun," lanjutnya.

Baca Juga: Diwarnai Drama 10 Gol Viking FC vs HamKam, Shayne Pattynama Cetak Gol Perdana di Liga Norwegia

Shayne Pattynama dilaporkan oleh media tersebut bermimpi untuk tampil di Eredivisie atau Liga Kasta Teratas di Belanda.

Ia juga masih terbuka dengan kesempatan dengan rencana naik kelas ke liga lainnya.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : voetbalzone.nl

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X