Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Vietnam Punya Dua Timnas U-23, Hampir Mirip dengan Indonesia

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 11 Juli 2023 | 20:17 WIB
 Gelandang timnas U-23 Vietnam, Dụng Quang Nho (tengah),
VFF
Gelandang timnas U-23 Vietnam, Dụng Quang Nho (tengah),

Mereka akan mulai dipanggil bersama dengan persiapan timnas Vietnam berlaga di FIFA Matchday September 2023.

Para pemain tersebut nantinya juga akan diseleksi lagi layak atau tidak membela timnas Vietnam senior di Kualifikasi Piala Dunia 2026 yang digelar pada November mendatang.

Sementara itu, VFF juga mengambil keputusan untuk meminta Hoang Anh Tuan menjadi pelatih timnas U-23 Vietnam.

Hoang Anh Tuan sejatinya merupakan pelatih timnas U-20 Vietnam.

Ia kini akan menjabat sebagai pelatih timnas U-23 Vietnam yang akan bertugas di Asian Games 2023 dan Piala AFF U-23 2023.

Baca Juga: Curhatan Pemain Persib Soal Performa Tim, dari Nangis hingga Masih Optimis

Piala AFF U-23 2023 akan digelar di Thailand pada 17-26 Agustus mendatang.

Sedangkan Asian Games 2023 akan digelar di China pada 23 September sampai 8 Oktober 2023.

Dalam dua ajang tersebut, mayoritas pemain-pemain U-20 yang akan tampil membela timnas U-23 Vietnam.

Menurut Wakil Presiden VFF, Tran Anh Tu, keputusan ini wajar dilakukan memilih Hoang Anh Tuan menjabat sebagai pelatih timnas U-23 Vietnam.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X