Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil Liga 1 – PSIS Tambah Derita PSS Puasa Kemenangan di Kandang

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 21 Juli 2023 | 16:58 WIB
Suasana pertandingan PSS Sleman Vs PSIS Semarang di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (21/7/2023).
BAGAS REZA MURTI/BOLASPORT.COM
Suasana pertandingan PSS Sleman Vs PSIS Semarang di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (21/7/2023).

Pemain asal Timor Leste itu meneruskan bola yang dikirimkan Wahyu Prasetya.

PSS kembali menyamakan gol kedua lewat tendangan bebas Jihad Ayoub pada menit ke-78.

PSS mendapatkan hadiah penalti di penghujung babak kedua.

Sayang, sepakan penalti Kim Kurniawan membentur mistar gawang.

Baca Juga: 2 Agenda Uji Coba Timnas U-17 Indonesia Sebelum Berangkat ke Jerman

Kedua tim harus puas bermain imbang 2-2 sampai pertandingan usai.

Hasil ini membuat PSS menambah puasa kemenangan di Liga 1 2023/2024.

Sebelumnya tim berjulukan Elang Jawa itu gagal menang dalam dua laga terakhir melawan Barito Putera dan Persis Solo.

PSS vs PSIS 2-2 (Kei Sano 45+3', Jihad Ayoub 78'/Carlos Fortes 24', Paulo Freitas 57')

Kartu Merah: Wahyudi Setiawan 33', Carlos Fortes 33'

PSS: 1-Anthony Pinthus; 96-Abduh Lestaluhu, 6-Jihad Ayoub, 5-Thales Natanael; 38-I Nyoman Ansanay; 33-Wahyudi Hamisi, 23-Kim Jeffrey Kurniawan, 32-Jonathan Bustos; 11-Ricky Cawor (17-Riki Dwi Saputro 46'), 10-Yevhen Bokhasvili (80-Hokky Caraka 46'), 7-Kei Sano (8-Esteban Vizcarra 75')

Pelatih: Marian Mihail

PSIS: 30-Adi Satryo; 46-Fredyan Wahyu (13-Bayu Fiqri 89'), 5-Wahyu Prasetyo, 93-Lucas Gama, 15-Giovani Numberi; 19-Alfeandra Dewangga, 21-Boubakar Diarra, 29-Septian David Maulana (99-Rizky Dwi Pangestu 46'); 10-Taisei Marukawa (69-Delvin Rumbino 69'), 90-Carlos Fortes, 17-Paulo Freitas (23-Wawan Febrianto 66')

Pelatih: Gilbert Agius


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X