Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Persija Minta Maaf Hanya Gunakan 5 Pemain Asing di Liga 1 2023-2024

By Abdul Rohman - Jumat, 21 Juli 2023 | 19:50 WIB
Presiden Persija Jakarta, Mohamad Prapanca, sedang memberikan keterangan jumpa pers di Persija Store, Kuningan, Jakarta, Jumat (14/7/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Presiden Persija Jakarta, Mohamad Prapanca, sedang memberikan keterangan jumpa pers di Persija Store, Kuningan, Jakarta, Jumat (14/7/2023).

Dikatakan Mohamad Prapanca, Persija sudah berusaha dengan baik dalam mengakomodir permintaan pelatih Thomas Doll.

Sebelumnya, Nama Jiri Skalak santer dikabarkan menjadi pemain asing keenam Persija.

Akan tetapi, hingga pendaftaran pemain ditutup pada Senin (20/7/2023), Jiri Skalak tidak juga diperkenalkan.

"Manajemen Persija telah berupaya dengan segala keterbatasan yang dialami saat ini untuk memenuhi kebutuhan tim sesuai dengan kemauan pelatih," tutur Prapanca.

"Segala bentuk upaya sudah dijalankan."

"Semua demi kebaikan Persija Jakarta di kemudian hari," kata Prapanca.

Prapanca menyadari bahwa akan pihak yang kecewa atas situasi ini.

Baca Juga: Korea Open 2023 - 23 Menit untuk Dendam Duo Menara Reborn, Magis Ganda Putra Peringkat 112 Habis

Untuk itu, Prapanca yang mewakili Persija mengutarakan permohonan maafnya.

"Kami haturkan permohonan maaf jika upaya yang dilakukan belum dapat memuaskan semua pihak," ujar Prapanca.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Persija.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X