Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Inter Milan Cetak 13 Butir dalam 2 Partai, Berangkat ke Jepang Tanpa Gol Pemain Baru dan Kiper Utama

By Beri Bagja - Sabtu, 22 Juli 2023 | 17:45 WIB
Lautaro Martinez cetak 4 gol dalam kemenangan Inter Milan atas Pergolettese di laga pramusim (21/7/2023).
TWITTER.COM/INTER
Lautaro Martinez cetak 4 gol dalam kemenangan Inter Milan atas Pergolettese di laga pramusim (21/7/2023).

Pemain lama ataupun yang kembali dari masa peminjaman justru lebih mencuat, terutama Esposito yang mencetak gol di dua partai beruntun selain tentunya Martinez.

Marcus Thuram jalani debut dengan Inter Milan dalam laga uji coba pramusim melawan Pergolettese (21/7/2023).
INTER.IT
Marcus Thuram jalani debut dengan Inter Milan dalam laga uji coba pramusim melawan Pergolettese (21/7/2023).

Kesamaan lain adalah Inter Milan belum diperkuat sosok kiper utama maupun yang kedua.

Pasca-kepergian Samir Handanovic dan Andre Onana, mereka cuma memiliki penjaga gawang back-up dalam diri Raffaele Di Gennaro serta Filip Stankovic.

Perburuan klub dalam membidik Yann Sommer-Anatoliy Trubin sebagai calon kiper pertama dan kedua menemui jalan terjal.

Buat Sommer, Inter melancarkan tawaran terbaru untuk klub empunya si pemain, Bayern Muenchen.

Baca Juga: Skrip Debut Sempurna Messi: Cetak Gol Perekik Menit 94, Inter Miami Menang, Ronaldo Makin Tertinggal 

Dikutip BolaSport.com dari La Gazzetta dello Sport, Nerazzurri menyiapkan 4 juta euro guna menebus kiper timnas Swiss tersebut, kurang 2 juta dari permintaan Bayern.

Klub raksasa Jerman memegang erat Sommer secara mendadak.

Mereka rupanya masih ragu dengan kondisi Manuel Neuer, apalagi Bayern juga tak mau kekurangan personel untuk tur ekshibisi Audi Football Summit di Jepang (26-29 Juli).

Sementara buat Trubin, Inter baru sanggup menyiapkan tebusan kurang 6 juta euro dari permintaan Shakhtar Donetsk.

Kalau dua transaksi itu gagal terwujud akhir pekan, Inzaghi kemungkinan besar tak akan membawa kiper utama dalam lawatan ke Jepang.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Gazzetta.it, Inter.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Girona
35
75
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
34
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X