Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Japan Open 2023 - Inkonsistensi Ganda Putra Pelapis Indonesia, 1 Kelemahan Ini yang Belum Teratasi

By Nestri Y - Kamis, 27 Juli 2023 | 14:45 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, pada babak pertama Korea Open 2023 di Jinnam Stadium, Selasa (18/7/2023).
PP PBSI
Pasangan ganda putra Indonesia, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin, pada babak pertama Korea Open 2023 di Jinnam Stadium, Selasa (18/7/2023).

Pasangan yang awal tahun ini meledak dengan menjuarai dua turnamen beruntun, Indonesia Masters 2023 dan Thailand Masters 2023, perlahan mengalami grafik menurun.

Mereka sudah empat kali mencicipi early exit, termasuk di Japan Open 2023 kali ini.

Sedangkan Fikri/Bagas tak jauh berbeda. Sejak menjadi kampiun All England 2022, mereka didera penurunan performa sebelum sempat mencapai final Orelans Masters 2023 dan Thailand Open 2023, yang mana dua-duanya berakhir runner-up.

Sedangkan Pram/Yere, hasil terbaik mereka tahun ini adalah mencapai semifinal Indonesia Open 2023. Mereka masih mencari chemistry lagi setelah sempat absen lama akibat Yere cedera.

Dari semua hasil itu, dapat dirangkumkan bahwa tiga pasangan pelapis ganda putra Indonesia tersebut masih mengalami inkonsistensi.

Sebagaimana dituturkan pelatih ganda putra PBSI, Herry Iman Pierngadi, akar dari permasalahan tersebut terletak pada kelemahan pemain muda yang masih sering membuat banyak kesalahan sendiri.

Selain soal banyak melalukan unforced error, Herry juga menyebut bahwa pertahanan mereka masih kurang.

Berdasarkan penampilan para pasangan pelapis itu, satu hal tentang defence mereka yang sering jadi PR adalah karena pengembalian lurus yang mudah ditebak lawan.

Ini yang sering menyulitkan mereka untuk melakukan balik serang, karena lawan telah menunggu dengan sigap pengembalian-pengembalian tanggung.

"Kualitas pertahanan juga harus dibenahi," kata Herry IP dikutip BolaSport.com dari Kompas.id.


Editor : Agung Kurniawan
Sumber : kompas.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X