Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Erik ten Hag Diketawain Gara-gara Bikin Peraturan Aneh di Man United

By Ade Jayadireja - Senin, 31 Juli 2023 | 05:45 WIB
Erik ten Hag menyebut penampilan Antony bersama Manchester United kian hari semakin mirip dengan Arjen Robben.
DARREN STAPLES/AFP
Erik ten Hag menyebut penampilan Antony bersama Manchester United kian hari semakin mirip dengan Arjen Robben.

Kemudian tim asuhan Ten Hag terbang menuju Edinburgh dan mengalahkan Lyon 1-0 berkat gol tunggal Donny van de Beek.

Pramusim Man United berlanjut di Amerika Serikat dengan menghasilkan dua kekalahan serta satu kali menang.

Mereka membungkam Arsenal via adu penalti, ditumbangkan Wrexham (1-3), dan kalah dari Real Madrid (0-2).

Ten Hag pun mendatangkan amunisi anyar guna menambah kekuatan United jelang musim 2023-2024.

Selain memboyong Mason Mount, Ten Hag mengangkut Andre Onana dan Jonny Evans.

Nama terakhir bukanlah wajah asing bagi Manchester United.

Bek berusia 35 tahun itu pernah memperkuat The Red Devils selama periode 2006-2015.

Baca Juga: Diikuti 27.00 Pelari, Pocari Sweat Run Indonesia Edisi Ke-10 Ukir Sejarah Baru


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Manchester Evening News

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X