Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Alasan Marc Klok Sudah Bisa Main Saat Persib Bandung Hadapi Barito Putera

By Lukman Adhi Kurniawan - Minggu, 13 Agustus 2023 | 17:17 WIB
Gelandang Persib Bandung, Marc Klok, sedang memberikan keterangan kepada awak media dalam sesi jumpa pers setelah laga pekan ke-29 Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Rabu (8/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang Persib Bandung, Marc Klok, sedang memberikan keterangan kepada awak media dalam sesi jumpa pers setelah laga pekan ke-29 Liga 1 2022 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Rabu (8/3/2023).

BOLASPORT.COM - Gelandang Persib Bandung, Marc Klok, lolos dari hukuman Komisi Disiplin PSSI.

Seperti diketahui, Klok sempat mendapatkan hukuman berat pasca duel lawan Persis Solo pada laga pekan kedelapan Liga 1 2023/2024.

Pada rilis terakhir, Komdis menyebutkan bahwa Klok terbukti melakukan provokasi ke penonton berupa pelemparan kemasan minuman ke arah suporter Persis.

Hal langsung membuat pemain andalan timnas Indonesia tersebut mendaatkan hukuman dari Komdis.

Yakni dengan hukuman larangan bermain dalam dua laga dan denda sebesar Rp 75 Juta.

Terbaru, pada rilis PSSI yang diunggah pada Minggu (13/8), disebutkan bahwa bandung Persib untuk Klok diterima.

Statusnya berubah menjadi bebas hukuman.

Klok juga sudah berada di lapangan saat timnya bertanding melawan Barito Putera, Minggu (13/8).

Baca Juga: Hasil Liga 1 - Marc Klok Bisa Main, Persib Ditahan Imbang Barito Putera, Bojan Hodak Belum Beri Kemenangan

Terkait masalah ini, Head of Communication PT Persib Bandung Bermartabat, Adhi Pratama menjelaskan, Mark Klok lolos dari hukuman.

Hal tersebut terjadi karena banding yang dilakukan sudah diterima oleh Komisi Banding.

"Setelah menerima surat keputusan dari Komisi Disiplin PSSI tentang hukuman terhadap ketiga pemain."

"Persib langsung melayangkan surat permohonan banding pada Sabtu, 12 Agustus 2023," kata Adhi Pratama dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.

Baca Juga: Dalih Fans Bicara Kasar Duluan, Ciro Alves Sedih Dihukum Komdis PSSI karena Acungkan Jari Tengah ke Suporter Persis Solo

Dilansir BolaSport.com dari laman Persib, permohonan bandung diterima oleh Ketua Komisi Banding, Dr. Ali Mukartono, SH.

Hasilnya Klok lepas dari hukuman dan akhirnya bisa bermain melawan Barito Putera.

"Komisi Banding PSSI membebaskan hukuman larangan bermain 2 pertandingan dan denda Rp 75 juta yang dijatuhkan Komisi Disiplin (Komdis) PSSI kepada gelandang PERSIB."

"Marc Anthony karena pelanggaran Regulasi dan Kode Disiplin PSSI Tahun 2023 pada pertandingan melawan Persis Solo di Stadion Manahan, 8 Agustus 2023,' tulis Persib.

Baca Juga: Dalih Fans Bicara Kasar Duluan, Ciro Alves Sedih Dihukum Komdis PSSI karena Acungkan Jari Tengah ke Suporter Persis Solo

Tidak hanya Klok, Persib sebenarnya melakukan banding pada hukuman yang diterima Putu Gede dan Ciro Alves.

Masih dari laga melawan Persis, Putu Gede melanggar keras Alexis Messidoro yang nengakibatkanya mendapatkan akumulasi kartu kuning.

Kaki Putu terlihat mengenahi bagian paha dari Messidoro, selanjutnya hukuman diperberat karena aksinya mengancungkan jari tengah ke tribun suporter Persis.

Akibatnya, dia mendapatkan hukuman larangan bertading hingga empat laga dan denda sebesar Rp 75 Juta.

Terkait Ciro, dia dianggap melakukan provokasi setelah mengacungkan jari tengah ke arah tribun suporter Persis.

Hukuman yang diberikan Komdis PSSI berupa denda Rp 75 Juta dan larangan bermain dalam dua laga bersama Persib.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Persib.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X