Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kejuaraan Voli Asia 2023 - Indonesia Memang Gagal Capai Target 6 Besar, tapi Makin Diperhitungkan

By Delia Mustikasari - Rabu, 23 Agustus 2023 | 19:03 WIB
Timnas voli putra Indonesia pada babak 12 besar Kejuaraan Voli Asia 2023 di Gadhir Arena, Urmia, Iran, Rabu (23/8/2023),
PAYAM SANI/VOLLEYBALL.IR
Timnas voli putra Indonesia pada babak 12 besar Kejuaraan Voli Asia 2023 di Gadhir Arena, Urmia, Iran, Rabu (23/8/2023),

BOLASPORT.COM - Timnas voli putra Indonesia menuai kekalahan 2-3 melawan Korea Selatan dalam pertandingan babak 12 besar Kejuaraan Voli Asia 2023 di Shahidan Alhandoust Hall, Urmia, Iran, Rabu (23/8/2023).

Meskipun mengalami kekalahan di Kejuaraan Voli Asia 2023, timnas voli Indonesia berhasil memberikan perlawanan sengit kepada Korea Selatan dalam pertandingan ini.

Indonesia kalah 2-3 (16-25, 25-19, 25-22, 19-25, dan 14-16).

Asisten pelatih timnas voli Indonesia, Erwin Rusni, mengungkapkan bahwa beberapa kesalahan dalam servis dan receive dialami para pemain saat menghadapi Korea pada Kejuaraan Voli Asia 2023.

"Anak-anak masih perlu belajar untuk tetap tenang saat situasi poin kritis. Anak-anak akan makin berkembang di masa depan dan diperhitungkan tim lain," ucap Erwin dalam siaran resmi PBVSI.

Dengan kekalahan ini,  Indonesia tidak berhasil melangkah ke 6 besar Kejuaraan Voli 2023. Peringkat terbaik yang dapat diraih adalah posisi ke-7.

Timnas Indonesia masih akan memainkan dua pertandingan lagi untuk memperebutkan tempat di posisi 7-12.

Start timnas voli putra Indonesia sempat kurang bagus setelah tertinggal hingga 3-7.

Kebanyakan poin Korea Selatan didapat dari keberhasilan mereka menghalau spike-spike keras dari skuad Merah Putih.

One on one ketika spike keras dari Hendra Kurniawan pun mampu diblokir oleh satu middle blocker Korea dengan akurat.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : pbvsi.or.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X