Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Lebanon Raih Kemenangan Perdana, Buka Peluang Lolos ke Olimpiade

By Putri Annisa Maharani - Jumat, 1 September 2023 | 00:00 WIB
Suasana pertandingan antara Lebanon vs Pantai Gading di FIBA World Cup 2023, yang berlangsung di Indonesia Arena, Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (31/8/2023).
PUTRI ANNISA/BOLASPORTCOM
Suasana pertandingan antara Lebanon vs Pantai Gading di FIBA World Cup 2023, yang berlangsung di Indonesia Arena, Gelora Bung Karno, Jakarta, Kamis (31/8/2023).

Ia bangga timnya tetap bersatu dan tak saling menyalahkan setelah kekalahan besar pada game pembuka. 

Baca Juga: ONE Friday Fights 34 - Lito Adiwang Antusias Beradu Jotos dengan Adrian Mattheis

"Kami bersyukur pada Tuhan meraih kemenangan pertama untuk negara kami dan coach Jad jadi pelatih Lebanon pertama yang meraih kemenangan di Piala Dunia."

"Jadi pemain terbaik pertandingan berarti banyak buat saya terlebih karena saya diragukan bermain di sini karena cedera, juga perbedaan antara kami dengan tim raksasa."

"Pesan saya, kita harus pergi dan mencoba. Kalau kita tidak mencoba mengetuk pintu, pintunya tak terbuka. Itu yang saya lakukan," kata Amir.

Lebanon sebelumnya meraih tiga kemenangan sepanjang keikutsertaan di FIBA World Cup. Namun kala itu Lebanon ditangani pelatih asing. Jad menargetkan Lebanon mendapatkan kemenangan keempat dan mendapatkannya.

"Kami punya satu pertandingan lagi dan kami berusaha untuk mendapatkannya," tegasnya.

Mengenai pertandingan yang baru dijalani timnya, Jad mengaku puas akan permainan timnya pada 20 menit awal dalam defense dan offense.

Namun petaka datang pada awal kuarter tiga saat Pantai Gading bangkit, mengejar, dan bahkan sempat unggul. Namun ia kemudian berusaha untuk membatasi perolehan poin Pantai Gading dari fast break dan second chance. 

"Kalau kami bisa membatasi itu, saya melihat kami punya peluang menang. Respek untul seluruh pemain, terutama Amir yang sebelum Piala Dunia dia 90 persen absen. Namun MRI terakhir menyatakan dia bisa bermain," kata Jad.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X