Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Soal Perekrutan Cole Palmer, Mauricio Pochettino Ngaku Bukan Idenya

By Ivan Rahardianto - Jumat, 1 September 2023 | 23:01 WIB
Pemain baru Chelsea, Cole Palmer.
TWITTER.COM/FABRIZIOROMANO
Pemain baru Chelsea, Cole Palmer.

Bekas pelatih Paris Saint-Germain itu kemudian mengatakan bahwa merekrut Palmer bukanlah idenya.

"Saya pikir itu adalah  ide direktur olahraga untuk menambahkan dia [Palmer] ke dalam skuad," kata Mauricio Pochettino, dilansir BolaSport.com dari Metro.

"Saya pikir dia cocok untuk proyek ini. Pemain berbakat, tentu saja."

"Dia juga memutuskan untuk datang karena dia berharap bisa bermain lebih banyak dan menjadi penting di sini, tapi menurut saya itu bukan yang terpenting."

"Dia memutuskan untuk datang karena Chelsea adalah proyek baginya dan meningkatkan permainannya serta akan lebih terlibat dalam setiap pertandingan."

Baca Juga: RESMI - Ansu Fati Dipinjam Brighton & Hove Albion, Nomor 10 Barcelona Lowong

Mauricio Pochettino jalani wawancara pertama sebagai pelatih Chelsea pada Senin (3/7/2023).
CHELSEAFC.COM
Mauricio Pochettino jalani wawancara pertama sebagai pelatih Chelsea pada Senin (3/7/2023).

"Saya pikir kualitasnya ada, potensinya besar dan tentu saja sekarang dia perlu beradaptasi di sini dan membuktikan serta menunjukkan bahwa dia lebih baik dari rekan satu timnya dan bisa bermain."

"Kita harus berhati-hati dengan pemain muda."

"Mereka butuh waktu untuk beradaptasi, dia dari Manchester, dia akan pindah ke London."


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Metro.co.uk, Twitter.com/FabrizioRomano

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X