Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

SAC Indonesia 2023 Sumatra Qualifiers Pecahkan Rekor Jumlah Peserta

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 4 September 2023 | 19:00 WIB
SAC Indonesia 2023 Sumatra Qualifiers Pecahkan Rekor Jumlah Peserta
istimewa
SAC Indonesia 2023 Sumatra Qualifiers Pecahkan Rekor Jumlah Peserta

Founder sekaligus CEO DBL Indonesia, Azrul Ananda, mengungkapkan terima kasihnya pada Edy Rahmayadi yang sejak awal mendukung penuh SAC Indonesia.

“Tahun lalu Pak Edy juga menyempatkan hadir."

"Terbukti, dukungan beliau inilah yang kemudian menumbuhkan antusiasme peserta untuk berpartisipasi."

Baca Juga: Misteri Hilangnya Albero Rodriguez dan Ferbi Hariyadi di Laga Persib Vs Persija Terungkap

"Hal itu klop juga dengan semangat PASI Sumut yang menjaga api antusiasme itu,” kata Azrul.

Azrul senang melihat peserta Sumatera Qualifiers datang dari berbagai kota, berbagai provinsi.

Ia terkesan dengan cerita SMAN 1 Bandar Lampung yang ada di ujung selatan Sumatera antusias ikut berkompetisi.

Meski begitu ia ingin, memasifkan SAC dengan tetap natural dan bertahap.

“Tentu harapan saya SAC ini bisa seperti DBL (liga basket pelajar terbesar) ke depannya bisa berjalan di banyak kota dan banyak provinsi lagi."

"Sehingga lebih dekat dengan adik-adik,” ujarnya.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Bologna
38
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X