Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kekhawatiran Shin Tae-yong soal Kekuatan Timnas U-23 Indonesia Berkurang di Piala Asia U-23 2024

By Wila Wildayanti - Rabu, 13 September 2023 | 13:45 WIB
Pelatih Shin Tae-yong bersama pemain timnas U-23 Indonesia, Ivar Jenner, dalam sesi jumpa  pers setelah laga melawan Turkmenistan di Stadion Manahan, Surakarta, Selasa (12/9/2023).
ARIF SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Pelatih Shin Tae-yong bersama pemain timnas U-23 Indonesia, Ivar Jenner, dalam sesi jumpa pers setelah laga melawan Turkmenistan di Stadion Manahan, Surakarta, Selasa (12/9/2023).

Kekhawatiran menghampiri Shin Tae-yong sebab ia belum mengetahui apakah para pemain bisa tampil di Piala Asia U-23 nantinya.

Apalagi Piala Asia U-23 2024 bakal berlangsung pada 15 April hingga 3 Mei mendatang.

Ini tidak bertepatan dengan agenda FIFA Matchday, sehingga pemain pun diragukan bakal bisa memperkuat tim Merah Putih.

Baca Juga: Hong Kong Open 2023 - Anak Didik Rexy Mainaky Mundur, Saingan Ganda Putra Indonesia Berkurang

Apalagi pemain-pemain yang berkarier di luar negeri, hal ini tentu saja tidak mudah.

Situasi ini pun membuat pelatih asal Korea Selatan tersebut merasa khawatir dengan kekuatan timnas U-23 Indonesia.

"Saya tidak berani bicara kita cukup bisa bersaing (atau tidak) di Piala Asia nanti," ujar Shin Tae-yong kepada awak media termasuk BolaSport.com.

Menurut Shin Tae-yong situasi tak akan mudah buat timnas U-23 Indonesia karena beberapa pemain yang berkarier di luar negeri pasti fokus dengan kegiatan tim.

Seperti pemain-pemain andalan timnas U-23 Indonesia dari Elkan Baggott, Ivar Jenner, Rafael Struick, hingga Pratama Arhan.

Situasi ini tentu saja bukan hal yang mudah untuk Shin Tae-yong.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X