Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Erik ten Hag Bongkar Kultur Buruk di Manchester United

By Ade Jayadireja - Sabtu, 16 September 2023 | 07:30 WIB
Pelatih Manchester United, Erik ten Hag.
TWITTER.COM/UNITEDSTANDMUFC
Pelatih Manchester United, Erik ten Hag.

"Sikap tegas adalah apa yang diminta klub kepada saya karena tidak ada kultur yang baik sebelum saya memasuki musim lalu,” kata dia seperti dikutip BolaSport.com dari Dailymail.

"Jadi, untuk menetapkan standar yang baik, itulah yang saya lakukan dan tugas saya adalah mengendalikan standar tersebut."

"Tentu saja, seseorang tidak pernah hanya melakukan satu kesalahan, ini keseluruhan proses sebelum Anda mencapai hasil tertentu mengenai peraturan ketat."

"Baik staf atau pemain atau siapa pun, ada struktur yang harus melewati batas, jadi Anda harus kuat," ujar Ten Hag.

United masih berupaya mencari solusi atas perselisihan Ten Hag dan Sancho.

Direktur Sepak Bola Manchester United, John Murtough, dan Richard Arnold (CEO) menengahi pembicaraan yang sedang berlangsung untuk menyelesaikan masalah ini.

Jika perseteruan dengan Ten Hag tak menemui titik temu, bukan mustahil Sancho bakal hengkang dari Teater Impian.

Sancho tak perlu khawatir kehilangan peminat karena dirinya berpeluang balik ke Borussia Dortmund.

Raksasa Bundesliga itu dikabarkan akan terus memantau perkembangan mantan pemainnya hingga jendela transfer Januari 2024 dibuka.

Dortmund paling berjasa dalam membesarkan nama Sancho.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Dailymail.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X